Suara.com - Jadwal imsakiyah menjadi informasi paling diburu selama bulan Ramadhan. Apalagi bagi warga ibukota yang sangat memperhatikan ketepatan waktu, sehingga jadwal imsakiyah Jakarta penting untuk dicatat.
Bagaimana jadwal imsakiyah Jakarta untuk besok Rabu, 29 Maret 2023 atau 7 Ramadhan 1444 H? Berikut ini penjelasannya.
Jadwal imsakiyah untuk wilayah DKI Jakarta pada Rabu (29/3/2023) besok adalah pukul 04.31 WIB. Jadwal tersebut disusul Subuh pada 04.41 WIB dan jadwal berbuka puasa atau Magrib pada 18.03 WIB.
Selain mengetahui jam berapa sahur, imsak serta waktu subuh. Warga Jakarta juga perlu mengingat jadwal sholat lima waktu besok. Jadwal imsakiyah Jakarta Rabu, 29 Maret 2023:
- Imsak : 04.31 WIB
- Subuh : 04.41 WIB
- Terbit : 05.53 WIB
- Duha : 06.20 WIB
- Zuhur : 12.01 WIB
- Asar : 15.14 WIB
- Maghrib : 18.03 WIB
- Isya' : 19.11 WIB
Dengan demikian rata-rata warga Jakarta akan berpuasa sekitar 13 jam sehari. Untuk tetap menjaga kebugaran selama puasa maka dibutuhkan makanan sehat dengan gizi seimbang.
Jangan sampai melewatkan sahur untuk tetap menjaga stamina. Di samping itu ada banyak keutamaan makan sahur selama Ramadhan.
Doa Sahur
Doa saat sahur adalah mengucapkan niat puasa. Niat puasa dan artinya sebagai berikut.
Nawaitu shauma ghodin 'an adaa'i fardhi syahri romadhoona hadihis-sanati lillahi ta'aalaa.
Baca Juga: Ini Hukumnya Membangunkan Sahur Menggunakan Toa Masjid
Artinya: Saya niat berpuasa esok hari untuk menunaikan kewajiban di bulan Ramadhan tahun ini, karena Allah Ta'ala.
Menurut Mazhab Syafii niat puasa Ramadhan dianjurkan untuk dibaca setiap malam hari atau ketika melaksanakan sahur sebelum memasuki waktu subuh. Dilansir dari NU Online, jika niat puasa Ramadhan dilafalkan di luar waktu tersebut, maka puasa dianggap tidak sah. Hal ini sesuai dengan hadis, “Barangsiapa yang tidak berniat puasa pada malam hari sebelum fajar, maka tidak ada puasa baginya," (HR. Ahmad, Abu Dawud dan Ibnu Majjah).
Doa Buka Puasa
Selain niat puasa di atas, umat muslim juga juga bisa melafalkan doa berbuka puasa sebagai wujud syukur kepada Allah Swt. atas rezeki dan kemudahan berpuasa yang telah dilalui.
Tidak hanya berupa makanan yang dapat kita santap saat berbuka tetapi juga berkah kesehatan sehingga kita dapat meneruskan ibadah puasa dan beramal secara optimal di bulan yang mulia ini.
Berikut bacaan doa buka puasa yang diamalkan setiap berbuka puasa.
Berita Terkait
-
Niat Sahur on The Road, Ratusan Remaja di Bekasi Berurusan dengan Polisi
-
Hukum Mandi Wajib Setelah Imsak, Buya Yahya: yang Membatalkan Puasa Yaitu...
-
Jadwal Imsakiyah Jakarta dan Doa Harian Ramadhan Sebulan Penuh
-
Jadwal Imsakiyah Jakarta Bulan Ramadhan 2023 Lengkap, Sholat Magrib, Isya, Imsak hingga Subuh
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Tinjau Bencana Sumatra, Prabowo Rayakan Tahun Baru Bersama Pengungsi
-
Kode Petasan Terbaca, Polres Jaktim Gagalkan Rencana Tawuran di Flyover Klender Saat Tahun Baru
-
Presiden Prabowo: Bantuan Bencana Wajib Transparan, Tak Ada Ujung-ujungnya Nagih
-
Semua Gardu Induk Aceh Bertegangan, PLN Kejar Pemulihan 180 Desa Masih Padam
-
Siapa Sosok Guru Nur Aini? Mendadak Dipecat Karena Curhat Jarak Sekolah Jauh
-
Prabowo: Bantuan Bencana Dibuka Seluas-luasnya, Tapi Harus Transparan dan Tanpa Kepentingan
-
Prabowo Instruksikan Danantara Koordinasi Ketat Bangun Hunian Pengungsi agar Tak Tumpang Tindih
-
DPRD Lebak Dorong Penindakan Tambang Ilegal demi Cegah Bencana Ekologi
-
Penyebab Civic Ringsek di Bundaran HI, Polisi Ungkap Dugaan Pengemudi Muda Tak Fokus
-
Libur Tahun Baru 2026, Pengunjung Ragunan Diprediksi Tembus 100 Ribu Orang