Suara.com - Mantan pejabat eselon III Direktorat Jenderal Kementerian Keuangan, Rafael Alun Trisambodo mengaku jatuh miskin setelah semua hartanya disita oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
Ia mengaku sudah tidak punya apa-apa lagi, terlebih setelah ia ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus dugaan gratifikasi.
Kini Rafael Alun mengaku bingung bagaimana memenuhi kebutuhan hidupnya sehari-hari, sebab semua rekeningnya telah diblokir PPATK sehingga ia tak punya uang sepeserpun.
Pernyataan itu ia ungkapkan ketika diwawancara oleh salah satu televisi swasta beberapa waktu lalu. Penggalan video wawancara itu lantas menyebar di media sosial dan menjadi viral.
Namun ada satu hal yang mencuri perhatian warganet dari video tersebut. Ketika ayah Mario Dandy Satrio itu menangis karena mengaku taka da uang untuk makan, ia menyeka air matanya dengan sehelai tisu.
Saat itulah perhatian netizen tertuju pada sebuah jam tangan yang ia kenakan. Jam tangan itu disebut-sebuh barang mewah dan cukup janggal jika dikenakan oleh seseorang yang mengaku tak punya uang untuk makan.
Warganet pun langsung mengulik-ulik profil jam tangan itu. Dan diketahui jam tangan itu bermerk Tag Heuer Connected yang harganya mencapai Rp 15 juta hingga Rp 40 juta.
Bahkan ada yang menyebut jam tangan merk dan tipe itu harganya dibenderol hingga mencapa Rp250 juta.
Video tersebut lantas menjadi perbincangan warganet di dunia maya. Mereka ramai menggunjingkan ulah Rafael Alun yang keciduk pakai jam mewah saat mengaku jatuh miskin.
Tak sedikit warganet yang tidak percaya dengan semua yang dikatakan Rafael Alun. Sebagian juga malah mengecamnya.
“nitizen emang jeli... Bukan fokus ke air mata mlh jam tangan...,” tulis salah satu warganet.
“Air mata palsu ,untuk cr simpati...hukum mati baru ada efek jera .korupsi ngr ini udah gila2an gk ad takut2ny yg ad mlh + parah,” timpal warganet lainnya.
“Ksian bnget y mlihat dia mnangis karna hartanya di sita sma kpk hingga tak bisa makan untuk pihak kpk tlong di sita juga nyawanya biar dia tidak sedih dan mnagis lagi,” dindir warganet lainnya.
Meski begitu, ada juga warganet yang menduga Rafael Alun akan mengaku kalau jam tangan tersebut adalah imitasi alias barang palsu.
Sebab hal tersebut juga ia utarakan ke publik, mengenai puluhan tas branded yang disita KPK. Ia mengaku, dari 70 tas milik istrinya, hanya 8-10 yang asli, sementara sisanya tiruan.
Berita Terkait
-
Pengacara David Latumahina: Orangtua Mario Dandy Nangis untuk Dirinya Sendiri
-
Amy Qanita Yakin Raffi Ahmad Tak Terlibat Pencucian Uang Rafael Alun: Acara Sahur Aja Gak Pernah Absen
-
Sultan! Artis Inisial R yang Terlibat Pencucian Uang Rafael Alun Punya 22 Korporasi
-
LHKPN dan Barang Mewah yang Dipamerkan Tak Masuk Akal, Pengamat Yakin Pejabat Dishub DKI Sembunyikan Harta
-
Ada 25 Artis Terlibat Pencucian Uang Rafael Alun, Pakar Sebutkan Ciri-cirinya: Dia Sering Bagi-Bagi Duit
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Maarten Paes: Pertama (Kalahkan) Arab Saudi Lalu Irak, Lalu Kita Berpesta!
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
Terkini
-
Pemerintah Sebut UU Pers Beri Jaminan Perlindungan Hukum Wartawan, Iwakum Sebut Ini
-
Menpar Widiyanti Targetkan Industri MICE Indonesia Susul Vietnam di Peringkat Global
-
Puji Kepemimpinan Gubernur Ahmad Luthfi, BGN Puji Jateng Paling Siap Jalankan Program Gizi Nasional
-
Jokowi 'Dikepung' Politik? Rocky Gerung Bongkar Alasan di Balik Manuver Prabowo-Gibran 2029
-
'Mereka Ada Sebelum Negara Ini Ada,' Pembelaan Antropolg untuk 11 Warga Maba Sangaji di Persidangan
-
Terungkap! 'Orang Baik' yang Selamatkan PPP dari Perpecahan: Ini Peran Pentingnya
-
Dana Transfer Dipangkas Rp 15 Triliun, APBD DKI 2026 Anjlok dan Gubernur Perintahkan Efisiensi Total
-
Kelurahan Kapuk Dipecah Jadi 3: Lurah Klaim Warga Menanti Sejak Lama, Semua RW dan RT Setuju
-
Antonius Kosasih Divonis 10 Tahun Bui di Kasus Korupsi PT Taspen, Hukuman Uang Pengganti Fantastis!
-
Kapuk Over Populasi, Lurah Sebut Petugas Sampai Kerja di Akhir Pekan Urus Kependudukan