Suara.com - Badan Usaha Milik Negara atau BUMN kembali membuka peluang kerja melalui program Rekrutmen Bersama BUMN pada tahun 2023 ini. Rekrutmen Bersama BUMN adalah program penerimaan kerja bagi Generasi Z (GenZ) dan milenial yang berminat bergabung bersama beberapa perusahaan yang berada di bawah naungan Kementerian BUMN. Simak jadwal dan syarat rekrutmen bersama BUMN 2023 di bawah ini.
Sebagai informasi, Perusahaan BUMN tahun ini membuka pendaftaran rekrutmen bersama bagi lulusan D3 sampai S2 yang ingin bekerja di perusahaan berplat merah. Sebelum mendaftar, bagi para calon peserta harus terlebih dahulu menyiapkan sejumlah dokumen sebagai syarat wajib untuk mengikuti Rekrutmen Bersama BUMN 2023. Namun ketahui dahalu jadwalnya berikut ini.
Jadwal Pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN 2023
Rangkaian dari jadwal pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN tahun 2023 ini terdiri dari lima tahapan utama. Berikut adalah rincian jadwal Rekrutmen Bersama BUMN selengkapnya:
1. Registrasi pada tanggal 5-20 Mei 2023
Di tahap pertama ini, proses pendaftaran yaitu meliputi seleksi administrasi yang hasilnya diumumkan pada tanggal 1 Juni 2023.
2. Tes TKD dan AKHLAK pada tanggal 10-19 Juni 2023
Jika peserta dinyatakan lolos seleksi administrasi, mka para calon pekerja bisa mengikuti tes kemampuan dasar (TKD) dan tes core values BUMN ataupun AKHLAK. Baik itu TKD ataupun AKHLAK, masing-masing mempunyai bobot sebesar:
• TKD sebesar 40 persen
Baca Juga: Cara Menonton Gerhana Bulan 5-6 Mei 2023
• AKHLAK sebesar 60 persen.
Hasil akhirnya akan diumumkan pada tanggal 28 Juni 2023.
3. Tes Bahasa Inggris pada tanggal 8-12 Juli 2023
Tes bahasa Inggris mengharuskan peserta mendapatkan threshold atau ambang batas lebih dari 450 serta ranking sesuai ratio. Kemudian hasil akhirnya akan diumumkan pada tanggal 19 Juli 2023.
4. Tes oleh BUMN pada tanggal 22 Juli-9 Agustus 2023
Tes oleh BUMN meliputi:
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Justru Setuju, Jokowi Santai Usulan Gelar Pahlawan Soeharto Tuai Protes: Pro-Kontra Biasa
-
Jawab Tantangan Krisis Iklim, Indonesia Gandeng The Royal Foundation di Rio 2025
-
Anggur Hijau Terkontaminasi Sianida Terdeteksi di Menu MBG, DPR Soroti Pengawasan Impor Pangan
-
KPK Ungkap Alasan Sekdis PUPR Riau Tak Berstatus Tersangka Meski Jadi Pengepul Uang Pemerasan
-
Belum Tahan Satori dan Hergun Tersangka Kasus CSR BI-OJK, Begini Ancaman Boyamin MAKI ke KPK
-
Polisi Bongkar Bisnis Emas Ilegal di Kuansing Riau, Dua Orang Dicokok
-
Muhammadiyah Tolak Keras Gelar Pahlawan, Gus Mus Ungkit 'Dosa' Soeharto ke Kiai Ponpes
-
Menteri ESDM Bahlil Lahadalia Gaet Investasi Rp62 Triliun dari Korea di Cilegon
-
BAM DPR Dorong Reformasi Upah: Tak Cukup Ikut Inflasi, Harus Memenuhi Standar Hidup Layak
-
Konflik Lahan di Lebak Memanas, DPR Panggil Perusahaan dan KLHK