Suara.com - Sama seperti ibadah lainnya, niat sholat tahajud adalah bagian dari rukun yang harus dipenuhi oleh umat Muslim yang hendak melakukan sholat ini. Sholat tahajud 2 rakaat bisa dilakukan sendiri di rumah. Sebelum mengerjakannya, penting untuk mengetahui bacaan sholat tahajud 2 rakaat sendiri di rumah.
Tahajud sendiei adalah sholat sunnah yang dilakukan pada malam hari dengan cara diawali tidur terlebih dulu sebelumnya. Menurut Imam Syafi'i, sholat tahajud ini lebih utama jika dikerjakan pada sepertiga malam terakhir atau sebelum sholat subuh.
Sholat tahajud mempunyai banyak sekali keutamaan, salah satunya yaitu sebagai penghapus dosa dan akan terhindar dari perbuatan yang bisa merugikan manusia. Hal ini pun pernah disampaikan oleh Rasulullah SAW di dalam sebuah hadits shahih.
Diriwayatkan oleh Abu Umamah al-Bahili berkata bahwa Nabi Muhammad Saw bersabda:
“Lakukanlah Qiyamul Lail, karena itu kebiasaan orang saleh sebelum kalian, bentuk taqarrub, penghapus dosa, dan penghalang berbuat salah.” (HR. At-Tirmidzi).
Bacaan Sholat Tahajud 2 Rakaat Sendiri di Rumah
Tata cara solat tahajut sebenarnya sama dengan sholat pada umumnya, hanya saja yang membedakan adalah pada bacaan niatnya. Berikut adalah bacaan sholat tahajut 2 rakaat sendiri di rumah lengkap mulai dari niat hingga salam.
1. Niat Sholat Tahajud 2 Rakaat Sendiri
"Ushallii sunnatat tahajjudi rak’ataini lillaahi ta'aalaa.”
Baca Juga: Tata Cara Sholat Tahajud Agar Keinginan Terkabul, Amalkan Rutin di Sepertiga Malam
Artinya: "Aku niat sholat tahajud sunnah 2 rakaat, menghadap kiblat, karena Allah Ta'ala."
2. Takbiratul Ikhram
Allahu akbar
Artinya: "Allah Maha Besar." (HR Muslim & Ibnu Majah)
3. Doa Iftitah
Kabiraa walhamdulillaahi katsiiraa, wa subhaanallaahi bukratan wa'ashiilaa. Innii wajjahtu wajhiya lilladzii fatharas samaawaati wal ardha haniifan musliman wa maa anaa minal musyrikiin. Inna shalaatii wa nusukii wa mahyaaya wa mamaatii lillaahi rabbil 'aalamiin. Laa syariikalahu wa bidzaalika umirtu wa ana minal muslimiin
Berita Terkait
-
Tata Cara Sholat Tahajud Agar Keinginan Terkabul, Amalkan Rutin di Sepertiga Malam
-
Bacaan Sholat Sunnah Sesudah Isya Lengkap dari Niat hingga Salam
-
Bacaan Sholat Sunnah Sebelum Sholat Jumat Lengkap, Mulai Niat Hingga Salam
-
Bacaan Sholat Ashar Lengkap dari Niat Hingga Salam
-
Bacaan Sholat Dhuha dari Niat Hingga Salam Lengkap dengan Artinya
Terpopuler
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Menanti Kabar, Ini Sosok Dua Istri Pilot Andy Dahananto Korban Kecelakaan ATR 42-500
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Dittipideksus Bareskrim Sita Dokumen hingga Data Transaksi dari Penggeledahan PT DSI
-
Pakar Hukum Desak RUU Perampasan Aset Disahkan pada 2026
-
DVI Tuntaskan Identifikasi Korban Pesawat ATR 42-500, Seluruh Nama Sesuai Manifest
-
Angin Kencang Terjang Kupang, 25 Rumah Warga Rusak dan Timbulkan Korban Luka
-
Akademisi UI Ingatkan Risiko Politik Luar Negeri RI Usai Gabung Dewan Perdamaian Gaza
-
PSI Percayakan Bali kepada I Wayan Suyasa Eks Golkar, Kaesang Titipkan Harapan Besar
-
Cegah Stres di Pengungsian, KDM Siapkan Rp10 Juta per KK untuk Korban Longsor Cisarua
-
Kasatgas Tito Karnavian Pastikan Pemulihan Sekolah Pascabencana di Tapanuli Tengah
-
Hari Kesembilan OMC, BPBD DKI Intensifkan Mitigasi Cuaca Ekstrem Lewat Tiga Penerbangan
-
Korban Longsor Gunung Burangrang Bertambah jadi 10 Orang