Suara.com - Sudahkah Anda menonton film Extraction 2 yang baru saja muncul? Kisah yang diceritakan masih seputar kehidupan Tyler Rake, yang ternyata selamat setelah misi penyelamatan seorang anak di film pertamanya. Tentu kamu akan dapat link nonton Extraction 2 sub Indo di bagian berikutnya, setelah sinopsis, pemain, dan fakta menarik seputar film ini.
Pastikan tidak nonton Extraction 2 di link nonton situs ilegal seperti LK21, Rebahin atau IndoXXI ya. Karena, situs ilegal bisa saja mengandung malware yang mengancam keamanan data pribadi Anda yang tersimpan di gawai.
Sinopsis Extraction 2
Setelah selamat dari peristiwa yang dialaminya di film pertama, Tyler Rake jatuh ke sungai dan diselamatkan oleh warga sekitar. Tidak lama setelah ia cukup pulih dan mendapatkan rumah barunya di tepi danau, ia kembali dihubungi oleh seseorang untuk melakukan sebuah misi.
Kali ini, misi yang disajikan padanya adalah misi penyelamatan seorang ibu dengan dua anak, yang berada di dalam penjara. Sosok ibu ini ternyata merupakan adik dari istri Rake, sehingga ia tidak bisa menolaknya.
Yang harus dihadapi oleh Rake adalah gangster atau mafia yang menguasai sebuah negara, dan berbasis di sebuah penjara.
Aksi dramatis, pertarungan hebat, dan tembak-menembak yang seru tersaji dalam film ini. Meski demikian Anda akan dikejutkan dengan sebuah kejadian di film ini yang berkaitan dengan kelompok Rake.
Apa kejadian tersebut? Anda bisa saksikan langsung pada link yang disediakan di bawah ini.
Pemain yang Turut Serta dalam Extraction 2
Baca Juga: Cara Download The Flash Sub Indo Full Movie Bukan di LK21 IndoXXI
Untuk daftar pemainnya sendiri masih akan mempertahankan pemain terdahulu. Berikut daftarnya.
- Chris Hemsworth sebagai Tyler Rake
- Golshifteh Farahani sebagai Nik Khan
- Adam Bessa sebagai Yaz Khan
- Tornike Gogrichiani sebagai Zurab Radiani
- Demetre Kavelashvill sebagai Zurab Radiani
- Tornike Bziava sebagai Davit Radiani
- Giga Shavadze sebagai Davit Radiani
- Tinatin Dalakishvili sebagai Ketevan Radiani
- Andro Japaridze sebagai Sandro Radiani
- Mariam Kovziashvili sebagai Nina Radiani
- Marta Kovziashvili sebagai Nina Radiani
- Dato Bakhtadze sebagai Avtandil
- Davit Chogovadze sebagai Avtandil
- Daniel Bernhardt sebagai Konstantine
- Irakli Kvirikadze sebagai Ivayne
- Levan Saginashvili sebagai Vakhtang
- Megan Anderson sebagai AKA
- George Lasha sebagai Sergo
Fakta Menarik dan Link Nonton Extraction 2
Ada beberapa fakta menarik di balik film kedua pemeran Thor ini.
- Pertama, menyajikan adegan aksi yang lebih gila dan brutal, karena cukup banyak adegan yang menampilkan pukulan frontal dan tembakan yang langsung mengenai korban
- Kedua, adegan di kereta dilakukan pada kereta asli, yang berjalan dengan kecepatan 80 km/jam
- Ketiga, ada penyingkapan masa lalu Rake yang diangkat dalam film ini
- Keempat, melibatkan banyak sekali pemain tambahan jika dibandingkan film pertama
- Kelima, persiapan film dilakukan dengan sangat matang
Untuk link nonton yang bisa digunakan adalah pada platform Netflix, yang bisa dikunjungi pada https://www.netflix.com/ secara langsung dengan menggunakan member yang Anda miliki.
Itu tadi sekilas mengenai link nonton Extraction 2 sub Indo yang bisa dibagikan, semoga bermanfaat!
Kontributor : I Made Rendika Ardian
Berita Terkait
-
Cara Download The Flash Sub Indo Full Movie Bukan di LK21 IndoXXI
-
Link Nonton Culpa Mia alias My Fault 2023 Sub Indo HD Full Movie, Aman Diakses Bukan Rebahin LK21
-
Ini Link Nonton Kimetsu no Yaiba Season 3 Sub Indo Gratis, Bukan di Anoboy atau LK21, IndoXXI!
-
Link Nonton King The Land Sub Indo Selain di Indoxxi dan Rebahin, Drakor Baru YoonA dan Junho 2PM
-
Link Download My Fault Alias Culpa Mia Sub Indo Full Movie Tak Cuma di IndoXXI dan LK21
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Targetkan 400 Juta Penumpang Tahun 2025, Dirut Transjakarta: Bismillah Doain
-
Sejarah Terukir di Samarkand: Bahasa Indonesia Disahkan sebagai Bahasa Resmi UNESCO
-
Tolak Gelar Pahlawan Soeharto, Koalisi Sipil Ungkap 9 Dosa Pelanggaran HAM Berat Orde Baru
-
Judi Online Lebih Ganas dari Korupsi? Menteri Yusril Beberkan Fakta Mengejutkan
-
Bangunan Hijau Jadi Masa Depan Real Estate Indonesia: Apa Saja Keuntungannya?
-
KPK Tangkap Gubernur Riau, PKB 'Gantung' Status Abdul Wahid: Dipecat atau Dibela?
-
Sandiaga Uno Ajak Masyarakat Atasi Food Waste dengan Cara Sehat dan Bermakna
-
Mensos Gus Ipul Tegaskan: Bansos Tunai Harus Utuh, Tak Ada Potongan atau Biaya Admin!
-
Tenaga Ahli Gubernur Riau Serahkan Diri, KPK Periksa 10 Orang Terkait OTT
-
Stop Impor Pakaian Bekas, Prabowo Perintahkan Menteri UMKM Cari Solusi bagi Pedagang Thrifting