"Alhamdulillah bagus antarbacapres bertemu, silaturahmi, komunikasi. Apalagi di tanah suci. Semoga pertemuan ini bisa membawa manfaat untuk semua," kata Herzaky.
Herzaky memandang pertemuan Anies dan Ganjar merupakan pengingat bahwa berbeda pilihan bukan lantas tidak komunikasi.
"Pengingat kalau berbeda pilihan, bukan berarti harus bermusuhan dan tidak berkomunikasi," kata Herzaky.
Respons Koalisi Perubahan
Koalisi Perubahan untuk Persatuan angkat bicara ihwal pertemuan Anies Baswedan dengan Ganjar Pranowo di Mina Hospitality Palace di sela-sela inadah haji di Arab Saudi. Ketiga partai, menyambut baik pertemuan kedua bakal calon presiden tersebut.
Ketua DPP NasDem Effendi Choirie atau Gus Choi memandang bagus pertemuan Anies dan Ganjar. Kendati ia mengaku tidak mengetahui detail pertemuan.
"Saya gak tahu. Kalu bener terjadi ya bagus. Mereka kan kawan," kata Gus Choi dihubungi, Selasa (27/6/2023).
Respons positif juga disampaikan Plt Sekjen DPP NasDem Hermawi Taslim. Ia mengataka pertemuan Anies dan Ganjar merupakan pertemuan yang menyejukkan.
Ia memandang pertemuan kedua bacapres itu bisa ditindaklanjuti oleh tokoh-tokoh pendukung baik Anies maupun Ganjar.
Baca Juga: Elektabilitas Capres Versi Survei LSJ: Prabowo 40,3 Persen, Ganjar 32,6 Persen, Anies 20,7 Persen
"Dan emang demikianlah seharusnya sesama anak bangsa harus terus merajuk silaturahmi. Pertemuan itu sebaiknya bisa ditinjaklanjuti di antara tokoh-tokoh pendukung kedua ya," kata Hermawi.
PKS memberikan respons terkait foto yang beredar tentang pertemuan bakal calon presiden mereka, yakni Anies Baswedan dengan Ganjar Pranowo di Makkah, Arab Saudi
Ketua DPP PKS Almuzzammil Yusuf menyambut baik dan bersyukur atas pertemuan keduanya. Pasalnya menurut dia, pertemuan Anies dan Ganjar bisa memberikan pesan persaudaran di tengah perbedaan yang ada.
"Kalau foto itu benar, alhamdulillah memberi pesan yang baik untuk Pilpres ke depan. Di tengah perbedaan koalisi tetap ada persaudaraan sesama anak bangsa," kata Muzzammil dalam keterangannya, Selasa (27/6/2023).
Muzzammil mengatakan simbol haji yang putih suci juga memberikan pesan yang baik untuk penyelenggaraan pemilu yang luber jurdil.
"Kita doakan yang terbaik untuk para calon pemimpin negara kita ke depan. Aamiin," kata Muzzammil.
Berita Terkait
-
Elektabilitas Capres Versi Survei LSJ: Prabowo 40,3 Persen, Ganjar 32,6 Persen, Anies 20,7 Persen
-
Survei LSJ: Mayoritas ASN dan Emak-emak Pilih Prabowo Jadi Presiden 2024
-
Yenny Wahid Jadi Kandidat Cawapres Anies, NasDem Bicara Pentingnya Figur NU Jateng-Jatim untuk Pilpres 2024
-
Waketum Demokrat Sebut Suasana Politik Lagi Sumpek Gegara Jokowi Cawe-cawe
-
Waketum Demokrat Sebut Suasana Politik Lagi Sumpek Gegara Jokowi Cawe-cawe
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
KPK Bongkar Skema Pemerasan Caperdes Pati, Bupati Sudewo Ditaksir Bisa Kantongi Rp50 Miliar
-
Kronologi Menteri Trenggono Pingsan di Upacara Duka, Suara Debam Bikin Riuh
-
Soal Sengketa Tanah Jimbaran, Ombudsman RI Sebut BPN Bali Patuhi Rekomendasi
-
Oknum TNI AL Mabuk dan Aniaya Warga Talaud, Masyarakat Geram Hingga Kapal Rusak Parah
-
Momen Wamen Didit Ambil Alih Posisi Inspektur Saat Menteri Trenggono Pingsan di Podium
-
Seskab Teddy Bongkar Isi Pertemuan 2,5 Jam Prabowo-Macron, Selaraskan Isu Global di Meja Makan
-
Penyebab Menteri Trenggono Pingsan di Upacara Duka, Wamen Didit Ungkap Kondisinya
-
Update Terkini ASN Pindah ke IKN Nusantara, Tahap Awal Mulai Dilaksanakan?
-
Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
-
Tito Karnavian Resmikan Huntara Agam, Dorong Percepatan Bantuan dan Validasi Data Korban Bencana