Suara.com - Kabar kematian 7 harimau benggala milik YouTuber Alshad Ahmad beberapa waktu lalu mencuri perhatian publik.
Kabar kontroversial tersebut awalnya terungkap melalui salah satu unggahan di akun Instagram Alshad Ahmad yang mengucapkan selamat tingga kepada anak harimau peliharaannya yang diberi nama Cenora.
"Nggak nyangka Cenora pergi secepat ini. Padahal baru kemarin papa ajak main ke villa biar bisa lari-lari puas dihalaman gede,’’ tulis Alshad Ahmad di Instagram, Senin (24/7/2023).
“Selamat istirahat ya sayang, makasih atas kehadiran kamu disini yang selalu bikin kita semua bahagia, happy, terhibur karena lucunya, gemesnya dan tingkah-tingkah kamu," sambungnya.
Tak hanya satu ekor, ternyata anak harimau peliharaan Alshad yang mati di rumahnya mencapai tujuh ekor.
Akibat kematian bayi harmau ini, sejumlah tokoh publik baik artis maupun pejabat yang memiliki hewan maupun produk hewan yang dilindungi pun mendapat sorotan.
Lantas siapa saja publik figur yang masuk dalam utas tersebut? Simak ulasannya berikut ini.
Alshad Ahmad
Nama Alshad Ahmad masuk ke dalam daftar tokoh publik yang memelihara binatang dilindungi. Tanpa ragu-ragu, kerabat Raffi Ahmad ini kerap menunjukkan kesehariannya dengan harimau dan beberapa hewan dilindungi lainnya.
Selain sebagai selebriti, Lucky Hakim juga dikenal sebagai politikus. Terakhir ia pernah menjabat sebagai Wakil Bupati Indramayu.
Lucky memang telah cukup lama dikenal memiliki hobi memelihara hewan. Namun nampaknya ia lebih memilih jenis reptile untuk dijadikan peliharaan. Lucky diduga memiliki monyet ekor panjang yang termasuk binatang langka.
Politikus lainnya yang memiliki kegemaran memelihara hewan adalah Ketua MPR RI Bambang Soesatyo, yang memiliki seekor harimau putih.
Tak hanya itu, Bamsoet juga pernah viral karena fotonya yang menunjukkan taplak meja dari kulit harimau dan kulit buaya.
Tag
Berita Terkait
-
Warganet Ini Sebut Satwa Liar Alshad Ahmad Belum Tentu Bisa Bertahan Hidup Jika Dilepas ke Habitat Asli, Setuju?
-
Tanggapi Kasus Kematian Anak Harimau Alshad Ahmad, WWF Indonesia: Satwa Liar Bukan Peliharaan!
-
Kematian Bayi Harimau Alshad Ahmad Jadi Kontroversi, Aktivis: Yang dilakukannya Bisa Tingkatkan Perburuan Satwa Liar
-
Menteri-Menteri Jokowi di Konflik Ketum Golkar: Airlangga, Luhut, hingga Bahlil
-
Alshad Ahmad Bantah Cenora Mati usai Diberi Daging Wagyu A5: Jadi Harimau Vegan?
Terpopuler
- Feri Amsari Singgung Pendidikan Gibran di Australia: Ijazah atau Cuma Sertifikat Bimbel?
- 7 Mobil Kecil Matic Murah untuk Keluarga Baru, Irit dan Perawatan Mudah
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
Pilihan
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
-
Heboh Kasus Ponpes Ditagih PBB hingga Diancam Garis Polisi, Menkeu Purbaya Bakal Lakukan Ini
-
Makna Mendalam 'Usai di Sini', Viral Lagi karena Gugatan Cerai Raisa ke Hamish Daud
Terkini
-
Usai Cecar 3 Biro Travel Haji di Yogyakarta, KPK Sita Uang dalam Mata Uang Asing
-
Mikroplastik di Air Hujan Bisa Picu Stroke? Ini Penjelasan Lengkap BRIN dan Dinkes
-
Bahlil Minta Relawan dan Organisasi Sayap Partai Golkar Setop Laporkan Akun Penyebar Meme
-
Kejagung Bongkar Kebohongan Sandra Dewi soal 88 Tas Mewah Hasil Endorsement, Begini Faktanya!
-
"Sudah Biasa Dihina Sejak Kecil" Jawaban Pasrah Bahlil Lahadalia untuk Pembuat Meme
-
Datang ke Bareskrim, Lisa Mariana Pasrah Jika Ditahan: Doakan Saja yang Terbaik
-
Rismon Sianipar Bongkar Dugaan Kejanggalan Ijazah Gibran: Enggak Ada Ijazah SMA-nya!
-
Skandal Ekspor POME, Kejagung Geledah Sejumlah Kantor Bea Cukai
-
kumparan AI for Indonesia 2025 Mempercepat Dampak Nyata Kolaborasi Penerapan AI
-
Kejagung Ungkap Alasan Memanggil PT Google Indonesia dalam Perkara Nadiem Makarim