Suara.com - Peringatan hari Kemerdekaan RI ke 78 di Istana negara sebenarnya boleh diikuti oleh masyarakat umum, tetapi mereka harus melalui proses pendaftaran terlebih dahulu. Link dan cara daftar upacara 17 Agustus di Istana negara bisa diakses di sini.
Tidak seperti tahun sebelumnya yang harus dilaksanakan secara online dan offline karena Pandemi Covid-19,upacara bendera peringatan hari kemerdekaan 2023 akan dilaksanakan secara normal di Istana negara pada 17 Agustus.
Upacara akan dilaksanaanan dua kali yakni upacara detik-detik Proklamasi di pagi hari dan upacara penurunan bendera merah putih di sore hari.
Masyarakat dapat hadir untuk mengikuti upacara tersebut tetapi harus mendaftarkan diri terlebih dahulu melalui Pandang Istana. Di bawah ini info link dan cara daftar upacara 17 Agustus di Istana Negara.
1. Masuk ke link pendaftaran www.pandang.istanapresiden.go.id
2. Jika sudah masuk langsung saja klik daftar dan isi data yang diminta oleh sistem.
3. Pilih salah satu undangan:
- Upacara pengibaran bendera Pukul 09.00 Wib
- Upacara penurunan bendera Pukul 14.00 Wib
4. Centang kesiapan mematuhi persyaratan dan ketentuan yang berlaku
5. Kalau sudah semua, klik "simpan".
Baca Juga: Inilah Contoh Susunan Acara Malam Tirakatan 17 Agustus 2023 Terlengkap
6. Silahkan tunggu konfirmasi, jika kamu berhak mendapatkan undangan, informasi akan masuk melalui email dan nomor WhatsApp yang didaftarkan.
Untuk saat ini link pandang.istanapresiden.go.id masih belum dibuka. Silahkan pantau terus link tersebut untuk mendaftar. Sebelum itu, silahkan persiapkan dokumen yang menjadi syarat pendafaran seperti fotokopi KTP, foto diri, sertifikat vaksin sampai tahap vaksin booster covid-19. Semua dokumen tersebut harus diupload pada saat pendaftaran.
Peserta terpilih nantinya akan menerima sebuah gelang barcode yang berfungsi sebagai akses masuk ke Istana Negara.
Kemeriahan HUT RI ke 78 juga dapat disaksikan di sekitar Monas, di mana akan dilaksanakan kirab bendera pusaka dari Monas menuju Istana Negara melalui patung kuda.
Nantinya juga akan ada parade TNI. Acara ini diikuti oleh seluruh matra TNI. Pemprov DKI sendiri juga mempersiapkan panggung hiburan 17 Agustus 2023.
Bagi yang tidak bisa menyaksikan langsung upacara bendera peringatan hari kemerdekaan RI dan tinggal di Jakarta berkesempatan melihat prosesi upacara dengan melihatnya dari videotron.
Berita Terkait
-
Nonton Shuumatsu No Valkyrie Season 2 Sub Indo di Mana?
-
Inilah Contoh Susunan Acara Malam Tirakatan 17 Agustus 2023 Terlengkap
-
35 Banner 17 Agustus 2023 Gratis untuk Semarakkan HUT Ke-78 RI
-
Contoh Pidato tentang 17 Agustus di Sekolah Singkat dan Bermakna Dalam
-
Link Nonton Fireworks of My Heart Sub Indo Kualitas HD, Drama China Hits
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Jawaban Dasco Setelah Dengarkan Curhat Pilu Bupati Aceh Utara Ayahwa
-
Ciptakan Ruang Aman Pascabencana, 'Zona Anak' Hadir di Aceh Tamiang
-
Tinggi Air Pintu Pasar Ikan Turun, Genangan Rob di Depan JIS Ikut Surut
-
Luka Lama di Tahun Baru: Saat Pesta Rakyat Jakarta Berubah Jadi Arena Tawuran
-
KUHP dan KUHAP Baru Resmi Berlaku Hari Ini, DPR: Selamat Menikmati!
-
Ikrar Nusa Bakti Desak Prabowo Segera Reshuffle Kabinet
-
Roy Suryo Siapkan Gibran Black Paper, Soroti Riwayat Pendidikan hingga Legalitas Ijazah Wapres
-
KPK soal Kepala Daerah Dipilih DPRD: Tekan Biaya Politik, Cegah Korupsi
-
Tabrak Lari di Tambora Tewaskan Dua Orang, Mobil Pelaku Ringsek Ditabrak Kereta
-
Pesepeda Luka Kepala Ditabrak Mobil Listrik di Jalan Sudirman