Suara.com - Jagad dunia maya kembali dihebohkan dengan pernikahan remaja dengan orang tua. Kali ini, seorang remaja berinisial K yang masih berusia 16 tahun nekat menikahi teman ibunya, Mariana yang berusia 41 tahun.
Diketahui, keduanya tertaut usia 25 tahun. Pernikahan keduanya pun kini memicu kontroversi usai Mariana mengunggah foto pernikahannya ke media sosial.
Berawal dari tetangga
Perkenalan keduanya bermula ketika K dan ibunya, Lisa. memiliki tetangga baru yaitu Mariana. Ini setelah keduanya pindah rumah di kompleks Mariana dua tahun yang lalu.
Mereka kemudian berkenalan dan menjadi tetangga baik. Lisa dan Mariana pun menjadi teman dekat, bahkan sering saling curhat masalah pribadi hingga percintaan.
Ibu K sarankan Mariana menikah dengan anaknya
Mariana pun sempat curhat soal dirinya yang ditinggal sang kekasih. Mariana yang merasa patah hati lantas meminta Lisa untuk mencarikannya jodoh.
Tak disangka, Lisa malah menyarankan Mariana untuk menikah dengan putranya, K yang masih belia. Hal ini pun sempat membuat Mariana terkejut.
K setujui rencana pernikahan
Baca Juga: Ogah Repoti Ahmad Dhani dan Maia Estianty, Dul Jaelani Bakal Nikahi Tissa Biani Pakai Duit Sendiri
Komunikasi antara dua sahabat ini akhirnya membuat Lisa mengajak putranya untuk mengobrol. Lisa pun mengutarakan niatnya untuk menjodohkan K dengan Mariana.
Tak disangka, K setuju soal rencana pernikahannya dengan Mariana. Hal ini pun membuat Lisa dan Mariana ikut senang. Mereka langsung mempersiapkan acara pernikahan yang digelar di Desa Bekut, Kecamatan Tebas, Kabupaten Sambas.
Ayah K belum setuju
Namun meskipun pernikahan sudah dilaksanakan pada Minggu (3/7/2023) lalu, ayah K yang diketahui sedang bekerja di Malaysia belum menyetujui pernikahan sang anak.
Alasannya karena sang ayah menganggap K masih sangat belia dan tak ingin putranya tersebut cepat-cepat menikah.
Kevin dituduh incar harta
Berita Terkait
-
Berawal dari Patah Hati, Wanita Usia 41 Tahun di Kalbar Nikahi Anak Teman yang Masih di Bawah Umur
-
Guru Zaharman Terancam Buta, Mata Kanan Hancur Diketapel Wali Murid, Mata Kiri Katarak
-
Bukan Bahasa Mandarin, Ini 3 Bahasa yang Digunakan Etnis Tionghoa di Kalbar
-
Tampang Laki-laki Tua di Sukatani Diduga Lecehkan Bocah SD, Ibu Korban Histeris ke Pelaku: Ya Allah!
-
Miris! Tak Terima Anaknya Ditegur Gegara Merokok, Ortu Murid Ketapel Mata Guru sampai Rusak
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
Sopir Angkot Cegat Mikrotrans JAK41 di Velodrome, Dishub DKI Janji Evaluasi Rute
-
Ratusan Warga Prasejahtera di Banten Sambut Bahagia Sambungan Listrik Gratis dari PLN
-
Hasto PDIP: Ibu Megawati Lebih Pilih Bendungan dan Pupuk Daripada Kereta Cepat Whoosh
-
Putri Zulkifli Hasan Sambut Putusan MK: Saatnya Suara Perempuan Lebih Kuat di Pimpinan DPR
-
Projo Tetapkan 5 Resolusi, Siap Kawal Prabowo hingga 2029 dan Dukung Indonesia Emas 2045
-
Budi Arie Bawa Gerbong Projo ke Gerindra? Sinyal Kuat Usai Lepas Logo Jokowi
-
Cinta Terlarang Berujung Maut, Polisi Tega Habisi Nyawa Dosen di Bungo
-
Dua Tahun Lalu Sakit Berat, Kini Adies Kadir Didoakan Kembali di Majelis Habib Usman Bin Yahya
-
Makna Arahan Mendagri Tito Karnavian Soal Dukungan Pemda Terhadap PSN
-
Raja Keraton Solo Pakubuwono XIII Wafat, Akhir Perjalanan Sang Pemersatu Takhta Mataram