Suara.com - Berwudhu dengan benar merupakan salah satu syarat sahnya salat. Niat wudhu dan doa selesai berwudhu juga perlu dibaca agar wudhu menjadi lebih afdhal. Keduanya juga merupakan bagian dari tata cara berwudhu Hadis Bukhari berikut bahkan meriwayatkan pentingnya wudhu. "Allah tidak menerima shalat salah seorang kamu bila berhadats sampai ia berwudhu." (HR Bukhari).
Namun, banyak orang melupakan tata cara ini, biasanya karena telah masuk waktu salat atau terburu-buru supaya bisa mengikuti jamaah. Berikut ini niat dan doa selesai wudhu yang dianjurkan dibaca. Membaca niat wudhu sebagai bentuk kesungguhan seseorang sebelum beribadah kepada Allah Swt.
Niat Wudhu
Berikut adalah bacaan doa niat wudhu.
نَوَيْتُ الْوُضُوْءَ لِرَفْعِ الْحَدَثِ اْلاَصْغَرِ فَرْضًا لِلّٰهِ تَعَالَى
"Nawaitul wudhuu-a liraf'll hadatsil ashghari fardhal lilaahi ta'aalaa."
Artinya: "Saya niat berwudhu untuk menghilangkan hadats kecil fardu karena Allah."
Berikut adalah bacaan doa setelah wudhu
Baca Juga: Bacaan Sholat Lengkap dan Artinya, Mulai Subuh, Dzuhur hingga Isya
اشْهَدُ اَنْ لاَّاِلَهَ اِلاَّاللهُ وَحْدَهُ لاَشَرِيْكَ لَهُ وَاَشْهَدُ اَنَّ مُحَمَّدًاعَبْدُهُ وَرَسُوْلُهُ. اَللّٰهُمَّ اجْعَلْنِىْ مِنَ التَّوَّابِيْنَ وَاجْعَلْنِىْ مِنَ الْمُتَطَهِّرِيْنَ، وَجْعَلْنِيْ مِنْ عِبَادِكَ الصَّالِحِيْنَ
“Asyhadu alla ilaha illallahu wahdahu la syarika lahu wa asyhadu anna muhammadan ‘abduhu wa rasuluhu, allahummaj'alni minat tawwabina waj'alnii minal mutathahhirina waj'alni min 'ibaadikash shalihiina."
Artinya: “Aku bersaksi bahwa tidak ada Tuhan selain Allah Yang Maha Esa, tidak ada sekutu bagi-Nya, dan aku bersaksi bahwa Nabi Muhammad adalah hamba dan utusan Allah. Ya Allah, jadikanlah aku termasuk dalam golongan orang-orang yang bertobat dan jadikanlah aku termasuk dalam golongan orang-orang yang bersuci (shalih).”
Tata Cara Berwudhu
Dalam melakukan wudhu, ada tata cara yang perlu kamu perhatikan agar wudhu kamu dianggap sah. Adapun tata cara berwudhu yakni sebagai berikut.
1. Membaca niat
Berita Terkait
-
Bacaan Sholat Lengkap dan Artinya, Mulai Subuh, Dzuhur hingga Isya
-
Bacaan Doa Iftitah Lengkap Tulisan Arab, Terjemahan dan Hukumnya dalam Gerakan Sholat
-
Bacaan Sholat Dhuha 2 Rakaat Mulai Niat hingga Salam dalam Bahasa Arab, Latin dan Terjemahannya
-
Bacaan Sholat Taubat Rakaat Pertama dan Kedua Tulisan Arab, Latin, Terjemahan
-
Bacaan Sholat Maghrib Mulai Niat Hingga Salam: Dalam Arab, Latin dan Artinya
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
Terkini
-
Pengamat Nilai Pengacara Nadiem Tak Siap Hadapi Jaksa, Apa Alasannya?
-
Kasus Suami Jadi Tersangka Usai Bela Istri dari Jambret di Sleman, Ini Kronologi Versi Polisi
-
JPO 'Melayang' JIS-Ancol Bakal Jadi Ikon Baru Jakarta, Kapan Bisa Digunakan?
-
Pramono: WFH dan PJJ di Jakarta Hanya Saat Hujan Deras, Cerah Tetap Masuk Normal
-
Adu Cepat Lawan Maut: Basarnas Terjang 'Bubur Pasir' Cari Puluhan Korban Longsor Cisarua
-
PDIP Jabar Siapkan Relawan Kesehatan Desa, Hasto Kristiyanto: Kemanusiaan di Atas Politik Elektoral
-
"Saya Mohon Maaf," Ucapan Gibran di Tengah Duka Longsor Maut Bandung Barat
-
2 Polisi Gugur Terhimpit Truk Saat Bertugas Menuju Longsor Cisarua, Kapolri Beri Kenaikan Pangkat
-
Menko PMK Pratikno Soal Longsor Bandung Barat: SAR 24 Jam Cari 83 Korban Hilang
-
Banjir Jakarta: Pramono Sebut Sebagian Sudah Surut, BPBD Ungkap 14 RT Masih Terendam 80 Cm