Suara.com - Membaca atau melantunkan sholawat merupakan salah satu amalan yang akan menambah pahala. Salah satu sholawat yang populer di kalangan muslim di Indonesia adalah sholawat Busyro. Nah, simak ulasan mengenai sholawat Busyro dan terjemahan lengkap dengan keutamaan serta cara mengamalkannya.
Sebagaimana diketahui bahwa, setiap umat Islam yang rajin mengamalkan bacaan sholawat akan diangkat derajatnya di akhirat kelak bahkan sampai sebanyak 10 kali lipat oleh Allah SWT. Sholawat Busyro yang populer di Indonesia ini, kerap dibaca ketika dalam acara musik religi seperti hadroh, qasidah, aqiqah, pengajian atau acara lainnya.
Sholawat Busyro dikenal memiliki banyak keutamaan dan manfaat bagi setiap muslim yang mengamalkannya. Apalagi jika amalan ini dilakukan secara rutin setiap hari. Bisa setelah sholat, saat melakukan aktivitas, di perjalanan dan lain sebagainya.
Bagi Anda yang ingin menghafal dan melantunkannya, simak bacaan sholawat Busyro lengkap dengan terjemahan, keutamaan serta cara mengamalkannya dalam ulasan berikut, yuk.
Bacaan Sholawat Busyro dan Terjemahan
Berikut adalah bacaan Sholawat busyro dalam bahasa Arab, latin dan terjemahannya:
اَللّهُمَّ صَلِّ وَسَلِّمْ عَلى سَيِّدِنَامُحَمَّدٍ صَاحِبِ الْبُشْرى صَلَاةً تُبَشِّرُنَابِهَا وَاَهْلَنَا وَاَوْلَادَنَا وجَمِيْعَ مَشَايِخِنَا وَمُعَلِّمِنَا وَطَلَبَتَنَا وَطَالِبَاتِنَامِنْ يَوْمِنَاهذَااِلى يَوْمِ الْأَخِرَةِ
Allaahumma shalli wa sallim 'alaa Sayyidinaa Muhammadin shaahibil busyraa shalaatan tubasysyiruna bihaa wa ahlanaa wa awlaadanaa wa jamii'a masyaayikhinaa wa mu'alliminaa wa thalabatanaa wa thaalibaatinaa min yawminaa haadzaa ilaa yawmil aakhirah
Artinya: "Ya Allah, semoga rahmat dan keselamatan senantiasa tercurah limpahkan kepada junjungan kami Baginda Nabi Muhammad pemilik kabar gembira yang memberi kabar gembira kepada keluarga kami, anak-anak kami, guru-guru kami, para pengajar kami, dan siswa-siswi kami sejak hari ini hingga sampai hari akhirat."
Baca Juga: 8 Bacaan Sholawat Nabi untuk Maulid, Amalkan Tanggal 12 Rabiul Awal 1445 H Maulid Nabi 2023
Keutamaan Sholawat Busyro
Seperti yang telah dijelaskan sebelumnya, sholawat Busyro memiliki banyak keutamaan bagi siapa saja yang mengamalkannya. Berikut adalah beberapa keutamannya:
1. Sholawat yang memiliki kedudukan tinggi
Sholawat Busyro diijazahkan atau diajarkan langsung oleh Rasulullah SAW kepada salah satu putra dari Habib Hasan Baharun. Sehingga, hal itu menunjukkan jika sholawat Busyro mempunyai kedudukan yang tinggi dan istimewa di sisi Allah SWT dan juga Rasulullah SAW. Oleh sebab itu, akan jauh lebih baik jika kita mengamalkannya setiap hari.
2. Menghapus dosa
Sholawat Busyro tidak hanya sebagai amalan yang akan menambah pahala. Di salah satu hadits Nabi bahkan disebutkan jika sholawat ini dapat menghapus dosa kita selama di dunia. Rasulullah SAW bersabda yang artinya:
Tag
Berita Terkait
-
Teks Sholawat Fatimiyah dan Artinya, Perbanyak Baca saat Maulid Nabi Muhammad SAW
-
Ini Manfaat Sholat Dhuha 2 4 6 8 12 Rakaat: Pelancar Rezeki dan Penghapus Dosa
-
5 Keutamaan Memperingati Maulid Nabi, Momen Istimewa Mendekatkan Diri dengan Allah SWT dan Rasulullah
-
Bacaan Doa Iftitah Lengkap Tulisan Arab, Terjemahan dan Hukumnya dalam Gerakan Sholat
-
8 Bacaan Sholawat Nabi untuk Maulid, Amalkan Tanggal 12 Rabiul Awal 1445 H Maulid Nabi 2023
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Kunjungi SRMP 1 Deli Serdang, Gus Ipul Pastikan Sekolah Rakyat Ramah Disabilitas
-
Ahmad Muzani di Harlah NU: Bangsa Ini Berutang Jasa pada Kiai dan Santri
-
Sesuai Arahan Presiden, Gus Ipul Serahkan Santunan Ahli Waris Korban Banjir Deli Serdang
-
Satu Abad NU, Gus Yahya: Persatuan Menguat Usai Dinamika yang Hebat
-
Menhan Ungkap Pertemuan Prabowo dan Tokoh Oposisi: Apa yang Dibahas?
-
Risiko Matahari Kembar di Tubuh Polri, Mengapa Kapolri Pilih Mundur Ketimbang Jadi Menteri?
-
Aktivis 98 Kritik Pernyataan 'Titik Darah Penghabisan' Kapolri: Siapa yang Mau Dihadapi?
-
Geger! Jutaan Dokumen Rahasia Jeffrey Epstein Dirilis, Nama Donald Trump Muncul 5.300 Kali
-
Diterpa Isu Reshuffle, Pratikno Tegas Bantah Siapkan Surat Pengunduran Diri
-
Kemenkes: Gas N2O yang Muncul di Kasus Lula Lahfah Punya Aturan Ketat