Suara.com - Salah satu kursi kantor yang punya penampilan elegan adalah kursi kulit. Tidak heran bila harga kursi ini lebih mahal dibandingkan bahan kursi lainnya.
Untuk itulah, perawatan kursi kantor kulit pun perlu dilakukan dengan baik. Selain buat menjaga kualitasnya, kamu juga bisa memakainya dalam waktu yang lebih lama.
Lantas, bagaimana cara membersihkan kursi kulit yang tepat? Simak berikut ini.
1. Gunakan Cairan Pembersih Khusus
Cara pertama adalah memakai cairan pembersih khusus yang dirancang khusus untuk bahan kulit. Namun, pastikan kamu membaca panduan cara membersihkannya pada kursi kulit. Soalnya, tidak semua bahan kulit bisa memakai cairan pembersih.
Selain itu, hindari menyemprotkannya langsung di atas permukaan kursi. Lebih baik aplikasikan cairan pembersih pada kain lembut. lalu gosok lembut dengan gerakan melingkar. Jadi, kotoran, noda, dan minyak yang menempel pada permukaan kursi bisa terangkat.
2. Angkat Debu dengan Vakum
Kamu juga bisa menghilangkan debu yang mungkin menempel pada kursi kulit dengan memakai vakum. Pilih nozzle yang ada sikatnya biar tidak menggores permukaan kursi. Pastikan juga kamu membersihkan area lipatan dan sudut kursi. Jadi, kursi benar-benar bersih.
3. Bersihkan dengan Campuran Air dan Sabun
Baca Juga: Interior Makeover dalam Menyiasati Hunian Mungil dan Minimalis
Cara berikutnya adalah membersihkan kursi kulit menggunakan campuran air hangat dan sabun ringan. Gunakan kain lembut yang telah dibasahi dengan campuran ini untuk mengelap permukaan kursi secara menyeluruh.
Pastikan juga menghapus residu sabun dengan kain yang sudah dibasahi dengan air bersih. Terakhir, keringkan kursi memakai kain bersih yang lembut.
Tidak sulit bukan menjaga kebersihan kursi kantor kulit? Nah, kamu bisa membeli berbagai model kursi kantor terbaik hanya di ruparupa.
Di sini, kamu juga dapat belanja perlengkapan rumah tangga dan perabot berkualitas dari merek-merek ternama milik Kawan Lama Group, yaitu ACE, INFORMA, INFORMA Electronics, INFORMA Sleep, Pendopo, Toys Kingdom, ATARU, Krisbow, Pet Kingdom, SELMA, THYS, Chatime, Ashley, EYE SOUL, dan masih banyak lagi.
Berita Terkait
-
5 Hal Terlarang saat Menggunakan Komputer Kantor, Awas Bisa Dipecat!
-
3 Ide Outfit ala Sherina Seperti di Film, Cocok Buat ke Kantor Sampai Nongkrong
-
Interior Makeover dalam Menyiasati Hunian Mungil dan Minimalis
-
Ajak Desainer Lokal Unjuk Gigi Lewat Kompetisi Desain Interior Toko
-
5 Potret Interior Rumah Kucing yang Lebih Mewah dari Rumah Manusia
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Adu Cepat Lawan Maut: Basarnas Terjang 'Bubur Pasir' Cari Puluhan Korban Longsor Cisarua
-
"Saya Mohon Maaf," Ucapan Gibran di Tengah Duka Longsor Maut Bandung Barat
-
2 Polisi Gugur Terhimpit Truk Saat Bertugas Menuju Longsor Cisarua, Kapolri Beri Kenaikan Pangkat
-
Menko PMK Pratikno Soal Longsor Bandung Barat: SAR 24 Jam Cari 83 Korban Hilang
-
Banjir Jakarta: Pramono Sebut Sebagian Sudah Surut, BPBD Ungkap 14 RT Masih Terendam 80 Cm
-
Menteri Trenggono Ikut Presiden ke London dan Davos Sebelum Pingsan, Tapi Besok Sudah Ngantor
-
KPK Bongkar Skema Pemerasan Caperdes Pati, Bupati Sudewo Ditaksir Bisa Kantongi Rp50 Miliar
-
Kronologi Menteri Trenggono Pingsan di Upacara Duka, Suara Debam Bikin Riuh
-
Soal Sengketa Tanah Jimbaran, Ombudsman RI Sebut BPN Bali Patuhi Rekomendasi
-
Hasto Kristiyanto: Satyam Eva Jayate Adalah Benteng Moral PDIP Tegakkan Kebenaran