Suara.com - Arogansi petugas satuan pengamanan atau satpam memarahi hingga menarik-narik ibu-ibu paruh baya karena berdagang di kawasan Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Jakarta Timur terekam kamera hingga videonya viral di media sosial.
Video tersebut salah satunya diunggah akun Instagram @fakta.jakarta. Dalam video terlihat ibu-ibu tersebut berupaya mempertahankan tas berisi dagangannya yang ditarik oleh satpam.
"Kami melawan saya," teriak petugas.
"Saya mau pulang pak. Ya Allah," lirih ibu-ibu paruh baya tersebut.
"Kamu mau jualan lagi nggak," tanya petugas satpam membentak.
"Sini, sini!," imbuh satpam tersebut seraya menarik tas dagangan korban.
Kanit Reskrim Polsek Cipayung Iptu Hotman menyebut peristiwa ini terjadi pada Sabtu (21/10/2023). Setelah viral maki-maki pedagang bernama Encum, aksi arogan petugas Satpam bernama Aan Kholid akhirnya dimaafkan.
Setelah keduanya sepakat berdamai, beredar unggahan saat petugas Satpam mencium tangan emak-emak tersebut.
"Sudah damai," kata Hotman kepada wartawan, Rabu (25/10/2023).
Baca Juga: Viral Pemotor Pecahkan Kaca Mobil Gegara Ditabrak dari Belakang, Videonya Tuai Pro dan Kontra
Tag
Berita Terkait
-
Viral Ustaz Hanan Attaki Menangis, Wanita Tanya Hukum Suami Ceraikan Istri Demi Ibu
-
Video Nangisnya Disuruh Fans Tiara Andini Mundur Viral, Begini Penjelasan Brisia Jodie
-
Viral Tukang Parkir Mengamuk Hendak Pukul Driver Ojol Pakai Martil di Medan
-
Viral Video Pertandingan Tarkam di Cikarang yang Digelar Seorang Caleg Berakhir Ricuh
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
Terkini
-
Viral Pemotor Merokok Pukul Penegur di Palmerah, Pelaku Catut Nama Polisi
-
Peluang Emas Lulusan SMK: Perusahaan Raksasa Rusia Tawarkan Gaji Rp43 Juta, Pemerintah RI Buka Jalan
-
Indeks Perkembangan Harga Tiga Provinsi Terdampak Bencana Turun Signifikan
-
Inosentius Dapat Tugas Baru, DPR Beberkan Alasan Adies Kadir Dipilih Jadi Hakim MK
-
Ahok Sebut Tak Ada Temuan BPK dan BPKP Soal Penyewaan Terminal BBM oleh Pertamina
-
Integritas Dipertanyakan, DPR Klaim Adies Kadir Mampu Jaga Kredibilitas Hakim Konstitusi
-
Dicecar 30 Pertanyaan Soal Kematian Lula Lahfah, Apa Peran Reza Arap Sebenarnya?
-
Normalisasi Ciliwung Dikebut, Pramono Pastikan Relokasi dan Pembebasan Lahan Segera Berjalan
-
Rocky Gerung Usai Diperiksa di Kasus Ijazah Jokowi: Dapat Pisang Goreng dan Empat Gelas Kopi
-
5 Fakta Pernyataan Nyeleneh Noel di Sidang Pemerasan: Sebut Nama Purbaya hingga Minta Dihukum Mati