Suara.com - Peristiwa pohon tumbang terjadi di dekat rumah calon presiden (capres) nomor urut 2, Prabowo Subianto Jalan Sriwijaya 1, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Selasa (16/1).
Pohon tumbang tersebut menimpa sebuah mobil Toyota Fortuner warna hitam dengan pelat nomor B 2368 TWG. Akibatnya kondisi mobil tersebut sampai ringsek.
Menurut keterangan saksi mata, Ganjar (52) seperti dikutip, bahwa pohon tumbang tersebut terjadi di kondisi cuaca sedang cerah, tidak ada angin kencang ataupun hujan.
Baca Juga:
Beda Kelas Anies Baswedan Tutup Alexis dan Ahok Saat Tutup Kalijodo, Lebih Ganas Mana?
Gegara Kisah Romansa Sang Anak, Kini Muncul Gerakan Coblos Ganjar-Mahfud Jalur Alam Eca Aura
Ganjar sendiri mengaku bahwa ia saat pohon itu tumbang sedang mengobrol dengan rekannya.
Video pohon tumbang di dekat rumah Prabowo itu pun mendapat reaksi beragam dari sejumlah netizen.
"tapi pohon yg tumbang ityu... pohon di seberang rumah. bukan pohon di rumahnya Prabowo wkwk.. jd siapakah yg berseberangan dan tanda2nya bakal tumbang," cuit salah satu akun Twitter @_mis***
Sementara itu, Dinas Pertamanan dan Hutan Kota (Distamhut) DKI Jakarta diminta mengecek pohon usia tua yang rawan tumbang di seluruh wilayah ibukota.
Mengutip dari laman DPRD DKI Jakarta, terdapat tiga pohon tumbang di Jakarta. Masing-masing di Jalan Danau Toba Tanah Abang Jakarta Pusat, Jalan Pramuka Raya Senen Jakarta Pusat, dan di Kamal Kalideres Jakarta Barat.
Pohon tumbang terjadi akibat hujan deras disertakan angin kencang. “Di masa musim hujan ini, pohon-pohon yang sudah berumur harus diperhatikan. Jangan sampai memakan korban,” ujar Judistira Hermawan, anggota Komisi D DPRD DKI Jakarta.
Ia meminta, Suku Dinas Perhutanan dan Taman Kota segera mendata sejumlah pohon di wilayahnya masing-masing. Tujuannya, meminimalisasi potensi pohon tumbang. Sehingga tidak berdampak kerugian bagi warga Jakarta.
“Saya minta Sudin mengawasi pohon-pohon di wilayahnya. Bila ada yang terindikasi sudah lapuk dan berpotensi tumbang maka harus segera dipangkas. Saya kira tepat waktunya pohon tua diganti baru,” ungkapnya.
Berita Terkait
-
Mendadak Tumbang! Kesaksian Ganjar Lihat Fortuner Ringsek Tertimpa Pohon Dekat Rumah Prabowo, Curiga Ini
-
Adu Pendidikan Siti Atikoh Vs Iriana Jokowi, Adabnya Sedang Dibandingkan Gegara Video Joget
-
Beda Kaesang Panco dengan Jokowi Dibanding Alam Ganjar Diskusi Industri Kreatif dengan Ganjar, Mana yang Lebih Berbobot
-
Eca Aura Pijat Punggung Siti Atikoh, Auto Disuruh Log In oleh Netizen: Tapi Kayaknya Kuat Banget Keyakinan Masing-masing
-
Viral Konser Pesta Rakyat Relawan Ganjar Diteriaki Prabowo di Malang: Nahan Malu
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Kemdiktisaintek Rilis Aturan Baru No 52 2025, Jamin Gaji Dosen Non-ASN
-
Pasukan Orange Tuntaskan Bersih-Bersih Sisa Perayaan Tahun Baru Sebelum Subuh
-
Banjir dan Longsor Lumpuhkan Kehidupan Anak di Tapanuli Tengah
-
Pendidikan Pascabencana di Sumatra: Ketika Sekolah Dibuka Kembali, Siapkah Anak-Anak Belajar?
-
Tragedi di Labuan Bajo, Mengapa Kapal Pinisi Mudah Tenggelam saat Cuaca Ekstrem?
-
Kejar Target 3 Juta Hunian, Presiden Prabowo Siapkan Lembaga Percepatan Pembangunan Perumahan
-
Masyarakat Apresiasi Gerak Cepat Bina Marga Pulihkan Jembatan Lawe Mengkudu 1
-
Komitmen Dukung Konektivitas, Bina Marga Telah Pulihkan 10 Titik Jembatan Terdampak di Aceh
-
Bicara Progres Penanganan Bencana, Ini Ultimatum Prabowo ke Pelanggar Hukum
-
Duduk Bareng Warga Batang Toru di Malam Tahun Baru, Prabowo Pesan 'Tidak Boleh Merusak Alam'