Suara.com - Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta memutuskan untuk menaikkan biaya sewa gedung di Taman Ismail Marzuki (TIM). Kebijakan ini berkaitan dengan pengumuman tarif terbaru retribusi gedung yang dikelola oleh Dinas Kebudayaan.
Pengumuman soal kenaikan tarif sewa gedung pertunjukan seni budaya itu disampaikan Dinas Kebudayaan DKI melalui akun Instagram resmi @disbuddki.
"Terdapat penyesuaian tarif retribusi terhadap Aset Daerah yang dimiliki Dinas Kebudayaan Provinsi DKI Jakarta, hal ini berdasarkan Peraturan Daerah Provinsi DKI Jakarta Nomor 1 Tahun 2024 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah," demikian keterangan di akun @disbuddki, dikutip Selasa (16/4/2024).
Berikut daftar biaya pemakaian fasilitas pusat Kesenian Jakarta TIM :
Teater Besar :
•Pelaksanaan acara
Hari kerja Rp 42.000.000 per hari
Akhir pekan Rp 50.000.000 per hari
•Gladi resik dan unloading
Hari kerja Rp 21.000.000 per hari
Akhir pekan Rp 25.000.000 per hari
Baca Juga: Anies Siapkan Perpustakaan Bertaraf Internasional seperti TIM untuk Daerah
Teater Kecil :
Hari kerja Rp 10.000.000 per hari
Akhir pekan Rp 12.000.000 per hari
•Gladi resik dan unloading
Hari kerja Rp 5.000.000 per hari
Akhir pekan Rp 6.000.000 per hari
Pemakaian Plaza :
Hari kerja Rp 1.300.000 per hari
Akhir pekan Rp 1.500.000 per hari
Berita Terkait
-
Anies Siapkan Perpustakaan Bertaraf Internasional seperti TIM untuk Daerah
-
Tatap Malaysia Open 2024, Tim Bulu Tangkis Indonesia Sudah Mulai Latihan
-
Riwayat Pendidikan Tom Lembong, Tim Sukses Anies Baswedan Lulusan Harvard
-
Pengguna Apple Watch Bermasalah, Disurati Tim Cook
-
Sempat Kejar-kejaran hingga ke Jakut, Tim Presisi Jakbar Tangkap Remaja Bersajam Hendak Tawuran
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Donald Trump Makin Berani! Ketua The Fed Jerome Powell Dihadapkan Kasus Kriminal
-
Gegara Bobby Nasution Tak Dipanggil, Boyamin MAKI Temui Dewas KPK Bawa Bukti Rekaman Sidang
-
PDIP Desak Reformasi Total Polri: Hapus Dwifungsi dan Perkuat Pengawasan Eksternal
-
Tutup Rakernas I, PDIP Resmi Tegaskan Posisinya Sebagai Partai Penyeimbang: Kawal Pemerintahan
-
Permohonan RJ Eggi Sudjana Masuk, Polda Metro Tunggu Kesepakatan Pelapor di Kasus Ijazah Jokowi
-
Rekomendasi Rakernas PDIP: Tegaskan Kedaulatan NKRI dan Tolak Intervensi Asing atas Venezuela
-
Rekomendasi Rakernas PDIP: Desak Pilkada Tetap Langsung Dipilih Rakyat, Usul Ada E-voting
-
Polisi Periksa 12 Saksi Kasus Teror DJ Donny dan Influencer, Kapan Pelaku Ditangkap?
-
Ketua KONI Ponorogo Diperiksa KPK Terkait Dugaan Korupsi Bupati Nonaktif Sugiri Sancoko
-
Libatkan Ahli, Polisi Bedah Batas Kebebasan Berekspresi dalam Kasus Mens Rea Pandji Pragiwaksono