Suara.com - Influencer, Ria Ricis belakangan ini mencuri perhatian publik. Hal itu karena sang artis selalu terlihat dalam acara bersama capres Prabowo Subianto.
Ria Ricis dikathui memberikan dukungan kepada paslon Capres dan Cawapres Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka.
Terakhir, Ria ricis terlihat dalam acara debat pamungkas oleh para capres yang digelar oleh KPU RI.
Dukungan Ria Ricis itu pun menuai sorotan publik. Termasuk influencer pendukung Ganjar-Mahfud, Eko Kuntadhi.
Ia menyebut, Ria Ricis cocok menduduki jabatan sebagai menteri jika Prabowo-Gibran menang di Pilpres nanti.
"Kayaknya cocok jadi Menkeu, gantikan Bu Sri Mulyani," tulis Eko Kuntadhi di media sosial X dikutip pada Jumat (9/2/2024).
Diketahui, Ria Ricis sebelumnya menyatakan mengincar jabatan menteri. Hal itu terekam dalam vlog berjudul 'RICIS DIPELUK BUNDA CORLA.. disemangatin.. heboh' yang tayang di akun YouTube pribadnya pada Rabu (7/2/2024).
Baca Juga: Ternyata Ada Aturan Resmi TNI Kalau Anggotanya Nikahi Ayu Ting Ting, Ini Syaratnya
Bagaimana tidak, dia menyinggung soal keinginannya agar bisa menjabat sebagai Menteri.
Baca Juga: Pak Prabowo harus Lihat Video Ini, Akar Masalah Stunting Ternyata Awalnya dari Sini
Awalnya, Ria Ricis bertanya kepada Aan Story soal pencoblosan Pilpres 2024. Mengingat mereka kini sedang berada di Eropa.
"Emang kamu nyoblos di sini?" tanya Aan Story.
"Iya dong kan sama kak Aan," jawab Ria Ricis.
"Di sini nyoblos tanggal 10 yah," sahut Aan Story.
Ria Ricis lantas membuat gerakan tangan angka dua. Hal ini menandakan ibu satu anak itu mendukung penuh pasangan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka.
Beberapa waktu terakhir, Ria Ricis memang sudah terang-terangan mendukung Paslon dari Nomor urut 02 tersebut. Dia bahkan pernah ikut kegiatan bareng Prabowo.
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 10 Rekomendasi Skincare Wardah untuk Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
Kondisi Gunung Semeru Meningkat ke Level Awas, 300 Warga Dievakuasi
-
Soal Pelimpahan Kasus Petral: Kejagung Belum Ungkap Alasan, KPK Bantah Isu Tukar Guling Perkara
-
Semeru Status Awas! Jalur Krusial Malang-Lumajang Ditutup Total, Polisi Siapkan Rute Alternatif
-
Babak Baru Korupsi Petral: Kejagung Resmi Limpahkan Kasus ke Tangan KPK, Ada Apa?
-
DPR-Kemdiktisaintek Kolaborasi Ciptakan Kampus Aman, Beradab dan Bebas Kekerasan di Sulteng
-
Fakta Baru Sengketa Tambang Nikel: Hutan Perawan Dibabat, IUP Ternyata Tak Berdempetan
-
Survei RPI Sebut Tingkat Kepuasan Publik Terhadap Polri Tinggi, Ini Penjelasannya
-
Momen Roy Suryo Walk Out dari Audiensi Reformasi Polri, Sentil Otto Hasibuan: Harusnya Tahu Diri
-
Deteksi Dini Bahaya Tersembunyi, Cek Kesehatan Gratis Tekan Ledakan Kasus Gagal Ginjal
-
Wamendagri Wiyagus: Kemendagri Dukung Sinkronisasi Kebijakan Kependudukan Selaras Pembangunan