Suara.com - Lebaran atau Hari Raya Idul Fitri di Indonesia erat dengan tradisi pulang kampung. Istilah mudik digunakan untuk para perantau yang kembali ke kampung halaman.
Momen haru bikin mewek kerap terjadi saat pertama kali pemudik bertemu dengan keluarganya.
Salah satunya tergambar dalam unggahan akun TikTok @hariocc. Terlihat dalam video tersebut seorang pria pulang kampung tanpa memberi kabar terlebih dahulu.
Baca Juga:
Momen Lucu Pemudik Kebingungan Temukan Kalender Pemilu Putaran Kedua di Kampung Halaman
"Lama merantau, pulang ke rumah gak ngasih kabar," tulis pemilik akun dalam unggahannya dikutip pada Sabtu (13/4/2024).
Sontak, hal tersebut membuat heboh keluarganya. Bahkan, saudara perempuannya sampai loncat-loncat kegirangan melihatnya pulang.
Seorang ibu sampai teriak menyambut pria tersebut pulang hingga terus menciuminya. Beberapa sanak saudaranya terlihat meluapkan kerinduannya.
Unggahan tersebut mendapat banyak komentar dari warganet. Banyak yang mengaku ikut sedih melihat momen tersebut.
Baca Juga: Membludak! Pengunjung Kebun Binatang Ragunan Hari Ini Diperkirakan Tembus 100 Ribu Orang
"pernah alami gini sehat selalu buat kita semua yg di perantauan salam dari binjai bg," komentar warganet.
"ya Allah jadi sedih," tulis netizen lainnya.
Baca Juga:
Pulang Kampung Tak Biasa! Cerita Alwi Nekat Mudik Sejauh 470 Km dengan Cara Nebeng
"Ingat almarhum pertama merantau 2 tahun baru pulang kampung sampai2 almarhum sendiri ngk kenal sama aku ,beliau tau anaknya bahagianya kyk emak Bng," komentar warganet.
"bahagia lah masih punya orang tua," komentar warganet.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Link DANA Kaget Khusus Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cuan Rp 345 Ribu
- Beda Biaya Masuk Ponpes Al Khoziny dan Ponpes Tebuireng, Kualitas Bangunan Dinilai Jomplang
- Owner Bake n Grind Terancam Penjara Hingga 5 Tahun Akibat Pasal Berlapis
- 5 Link DANA Kaget Terbaru Bernilai Rp 434 Ribu, Klaim Sekarang Sebelum Kehabisan!
- Unggahan Putri Anne di Tengah Momen Pernikahan Amanda Manopo-Kenny Austin Curi Perhatian
Pilihan
-
Grand Mall Bekasi Tutup, Netizen Cerita Kenangan Lawas: dari Beli Mainan Sampai Main di Aladdin
-
Jay Idzes Ngeluh, Kok Bisa-bisanya Diajak Podcast Jelang Timnas Indonesia vs Irak?
-
278 Hari Berlalu, Peringatan Media Asing Soal Borok Patrick Kluivert Mulai Jadi Kenyataan
-
10 HP dengan Kamera Terbaik Oktober 2025, Nomor Satu Bukan iPhone 17 Pro
-
Timnas Indonesia 57 Tahun Tanpa Kemenangan Lawan Irak, Saatnya Garuda Patahkan Kutukan?
Terkini
-
18 Profesor Hukum Bela Hasto, Minta MK Rombak Pasal Kunci Pemberantasan Korupsi
-
GIPI Soroti Pungutan Wisman dalam Revisi UU Kepariwisataan: Industri Wisata Bisa Terdampak
-
Momen Tepuk Sakinah Wali Kota Tegal Bikin Jokowi Ngakak, Nikahi Gadis Solo dengan Saksi Presiden
-
Mendorong Pertumbuhan Industri Halal yang Inklusif dan Berdaya Saing di ISEF 2025
-
Driver Ojol Ditemukan Tewas di Rumahnya, Warga Cium Bau Tak Sedap dari Dalam Kamar
-
Truk Tangki Pertamina Meledak di Kemanggisan, Warga Panik dan Kocar-Kacir Tengah Malam
-
Advokat Senior Sorot Kasus Dugaan Korupsi Digitalisasi Pendidikan Nadiem Makarim: Banyak Kejanggalan
-
OPM Serang TNI di Papua Barat: Praka Amin Gugur, Senjata Dirampas, Kodam Sumpah Kejar Pelaku
-
Eksekusi Silfester Matutina Mandek, Kejaksaan Dinilai Tebang Pilih Jalankan Hukum
-
BMKG Prediksi Hujan Lebat di Sejumlah Wilayah, BNPB Ingatkan Ancaman Banjir dan Longsor