Suara.com - Pedangdut yang dikenal melalui lagu alamat palsu Ayu Ting Ting kini memang tengah berada di puncak karirnya.
Meskipun kerap terlihat dilayar kaca dalam berbagai acara, Ayu Ting Ting ternyata jarang terlihat ngumpul atau nongkrong dengan teman sesama artis.
Bukan tanpa alasan, dikutip dalam video akun Instagram @rumpi_gosip komika Kiky Saputri yang merupakan sahabat Ayu Ting Ting membongkar alasannya.
Kiky Saputri menyebut Ayu Ting Ting terlalu minder ketika bersama teman artis lainnya. Bahkan Kiki Saputri dan Hesti Purwadinata mengaku harus selalu mengingatkan rekannya di program 'Lapor Pak' itu.
"Teteh tu kadang dia tu gak bisa ngelihat potensi dia segede itu, cantiknya se luar biasa itu gak dilihat, insecure parah," ucap Kiky.
"Kadang aku sama teteh (Hesti) tu tugasnya itu ingetin lagi, ayo teh jangan takut," ungkapnya.
Ayu juga menceritakan soal dirinya yang harus selalu dipaksa oleh Kiki dan Hesti untuk bergabung di suatu acara lantaran dirinya yang terlalu insecure.
"Kalau di acara gitu ya, acara ulang tahun siapa gitu, mereka baru dateng nih berdua aku mah udah mau pulang terus bisa nih mereka, diem dulu diem gak usah kemana-mana lu di sini sama kita, diem diem, ayok sini kita ngumpul dulu, kita ngobrol dulu," kata Ayu Ting Ting.
"jadi mereka yang ngebikin aku tu lebih kayak jangan sendiri mulu napa udah ayok kita main, kita bergabung, gapapa ada aku ada teh Hesti jagain gitu," imbuhnya kemudian.
Baca Juga: Kritik Aturan Tapera, Kiky Saputri Malah Dinyinyiri Netizen: Hasil dari Oke Gas Oke Gas
Unggahan itu langsung mendapat beragam komentar dari warganet yang melihat. Ada yang mengaitkan sikap Ayu Ting Ting tersebut lantaran masa lalunya dengan artis Raffi Ahmad.
"Gara2 gosip sama RA dulu itu, dia serba membatasi, takut digosipin aneh2," cuit @ha****id.
"Mungkin karna kasus persilingkuhannyankali jadi insecure," imbuh @mc****ma.
"klo liat dia dlu di pesbuker, duhhh hebat sekali mama gigi, balik lagi karma ga salah alamat," timpal @ab****za.
"Kiki jangan pura2 polos ahhh (emoji ketawa)," kata akun @e****ge. "Kiki muka 2," ungkap @w****da.
Kontributor : Mira puspito
Berita Terkait
-
Kritik Aturan Tapera, Kiky Saputri Malah Dinyinyiri Netizen: Hasil dari Oke Gas Oke Gas
-
Punya Banyak Potensi, Kiky Saputri Dibuat Gemas Melihat Ayu Ting Ting yang Selalu Insecure
-
Jumlah Kekayaannya Sudah Mencapai Rp215 Miliar, Ayu Ting Ting Insecure Masuk Circle Artis
-
Ayu Ting Ting Insecure saat Gaul Bareng Artis Lain, Netizen Ungkit Gosipnya dengan Raffi Ahmad
-
Kritik Tapera, Kiky Saputri Malah Diulti Balik Netizen: Lanjutin Aja Ngebadutnya
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Perkuat Kerja Sama Pendidikan IndonesiaInggris, Prabowo Panggil Mendikti ke Hambalang
-
MAKI Ingatkan Jaksa Jangan Terjebak Manuver Nadiem Makarim
-
Kemenkes Siapkan Strategi Swab Mandiri untuk Perluas Deteksi Dini Kanker Serviks
-
KPK Bakal Periksa Eks Menaker Hanif Dhakiri Terkait Kasus Korupsi RPTKA
-
Polda Metro Jaya Sita 27 Kg Sabu dan Happy Five Senilai Rp41,7 Miliar di Tangerang
-
Propam Usut Dugaan Salah Prosedur Polisi yang Amankan Pedagang Es Gabus di Johar Baru
-
Bukan Cuma 28, Satgas PKH Ungkap Potensi Gelombang Baru Pencabutan Izin Perusahaan Pelanggar Hutan
-
KAI Daop 1 Rilis Jadwal Mudik Lebaran 2026, Siapkan 37 Ribu Kursi Per Hari
-
Pascabanjir Cengkareng, Sudin LH Jakbar Angkut 187 Ton Sampah dalam 8 Jam
-
Mensos Paparkan Data Bencana Januari 2026: 34 Titik Melanda Indonesia, Jawa Jadi Wilayah Terbanyak