Suara.com - Baru-baru ini artis Syahrini melahirkan di usia yang tidak lagi muda yaitu 42 tahun. Istri Reino Barack ini melahirkan seorang anak perempuan yang masih dirahasiakan namanya.
Kendati demikian bayi tersebut diberi panggilan Baby R. Syahrini dan Reino Barack pun mengabarkan kelahiran ini di media sosial dan panen ucapan selamat dari banyak orang.
Melahirkan di usia 40 tahun menurut medis memiliki risiko cukup tinggi. Bukan hanya pada ibu saja, tetapi juga sang bayi.
Hal ini karena, sel telur yang berusia cukup tua bisa menyebabkan kondisi kesehatan tertentu. Seorang ibu yang melahirkan di usia lebih dari 40 tahun juga bisa menyebabkan berbagai masalah.
Ini karena kondisi fisik yang mulai mengalami penuaan. Namun demikian masih ada yang berhasil melahirkan anak di usia 40 tahun dalam keadaan sehat baik sang ibu ataupun anaknya.
Seperti beberapa artis Indonesia ini yang berani hamil dan melahirkan di usia tak lagi muda. Siapa saja mereka?
1. Kiki Amelia
Aktris sekaligus presenter Kiki Amalia baru saja dikaruniai anak pertama. Dirinya melahirkan anak pertama yang berjenis kelamin perempuan pada usia 42 tahun. Meski tak lagi muda, namun proses melahirkan serta kondisi ibu dan anak dalam keadaan sehat.
2. Rachel Maryam
Baca Juga: Aisyahrani Bocorkan Kelahiran Anak Syahrini, Netizen Soroti Kejanggalan Ini
Rachel Maryam melahirkan anak kedua pada 3 Oktober 2020 lalu. Saat melahirkan, usia Rachel Maryam yakni 40 tahun. Pada kelahirannya ini, Rachel Maryam pun sempat dikabarkan mengalami koma, kendati telah dibantah. Ia pun melahirkan anak kedua yang berjenis kelamin laki-laki.
3. Eva Arnaz
Artis lawas Eva Arnaz baru memiliki anak pertama di usia pernikahan yang ke 11. Dirinya diketahui melahirkan anak pertamanya saat usia 49 tahun.
4. Paramitha Rusady
Aktris Paramitha Rusady diketahui melahirkan di usia 41 tahun. Sempat mengalami keguguran di kehamilan pertama, Paramitha Rusady akhirnya dapat hamil dan melahirkan pada 14 Mei 2007 secara caesar. Namun, usai melahirkan dirinya diketahui sempat tak sadarkan diri selama dua hari.
5. Andi Soraya
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Anggap Ignasius Jonan Tokoh Bangsa, Prabowo Buka-bukaan soal Pemanggilan ke Istana
 - 
            
              Warga Protes Bau Sampah, Pramono Anung Hentikan Sementara Uji Coba RDF Rorotan
 - 
            
              Jakarta Siaga! Modifikasi Cuaca Rp200 Juta per Hari Dikerahkan Hadapi Hujan Ekstrem
 - 
            
              Gubernur Riau Kena OTT KPK, PKB Pasang Badan? Sikap Partai Jadi Sorotan!
 - 
            
              Prabowo Resmikan Stasiun Tanah Abang Baru, Apa Kata Warga?
 - 
            
              Ngaku Anak 'Anker', Begini Curhatan Prabowo di Stasiun Tanah Abang
 - 
            
              Prabowo: Whoosh Jangan Dihitung Untung-Rugi, yang Penting Bermanfaat untuk Rakyat
 - 
            
              Inflasi Jakarta Lebih Tinggi dari Nasional? Gubernur DKI Klaim Ekonomi Tetap Terkendali
 - 
            
              Gubernur Riau Terjaring OTT, Cak Imin Minta Kader PKB Tenang dan Tunggu Keterangan KPK
 - 
            
              Dicap Tak Layak Diberi Gelar Pahlawan, Romo Magnis Suseno Kuliti 'Dosa-dosa' Soeharto Penguasa Orba