Suara.com - Gunung berapi Shiveluch Rusia di wilayah Kamchatka mengalami erupsi setelah gempa berkekuatan 7,0 skala Richter melanda pantai timur negara itu, media lokal melaporkan pada hari Minggu.
Gunung berapi tersebut mulai "memuntahkan abu dan lava", kantor berita milik negara TASS melaporkan, mengutip Institut Vulkanologi dan Seismologi Cabang Timur Jauh dari Akademi Ilmu Pengetahuan Rusia.
“Letusan gunung berapi Shiveluch telah dimulai. Menurut evaluasi visual, kolom abu meningkat setinggi 8 kilometer di atas permukaan laut,” laporan tersebut mengutip pernyataan para ilmuwan.
Sebelumnya pada Sabtu malam (waktu setempat), gempa berkekuatan 7,0 mengguncang wilayah laut di lepas pantai timur Kamchatka.
Pusat gempa terpantau berada pada 52,8 derajat LU dan 160,15 derajat BT. Gempa tersebut terjadi pada kedalaman 50 km, menurut laporan yang dikeluarkan oleh China Earthquake Networks Center.
Pusat Peringatan Tsunami Nasional AS awalnya mengeluarkan ancaman tsunami namun kemudian menyatakan ancaman tersebut telah berlalu. Kementerian Darurat Rusia belum mengeluarkan peringatan tsunami.
Gempa bumi tersebut diikuti oleh serangkaian gempa susulan di Samudra Pasifik di lepas pantai Kamchatka, berkekuatan antara 3,9 dan 5,0. Kebanyakan dari gempa tersebut tidak terasa di darat, lapor TASS, mengutip kementerian.
Berita Terkait
-
Peringatan Tsunami Sempat Berbunyi, Gempa 7.0 SR Guncang Lepas Pantai Rusia
-
Rusia Tuding Ukraina Bakal Lancarkan Serangan Nuklir, Jubir Kemenlu Langsung Angkat Bicara
-
Detik-detik Video Pasukan Udara Ukraina Hancurkan Jembatan Penting Milik Rusia, Zelenskyy: Posisi Kami Semakin Kuat
-
Cek Fakta: Kalimantan Hancur Lebur karena Gempa, Benarkah?
-
Pasukan Ukraina Rebut Kota Penting Rusia, Presiden Belarus Desak Putin Berdialog dengan Zelenskyy untuk Akhiri Konflik
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
OJK Pastikan Reformasi Pasar Modal Tetap Berjalan di Tengah Transisi Kepemimpinan
-
Pembangunan Huntara Terus Dikebut, 4.263 Unit Rampung di 3 Provinsi Terdampak Bencana
-
Prabowo Temui Sejumlah Tokoh yang Disebut Oposisi di Kertanegara, Bahas Korupsi hingga Oligarki
-
DLH DKI Pastikan RDF Plant Rorotan Beroperasi Aman, Keluhan Warga Jadi Bahan Evaluasi
-
Wamensos Agus Jabo Tekankan Adaptivitas Siswa Sekolah Rakyat Hadapi Perubahan Zaman
-
Belum Jadi Kader Resmi, Jokowi Disebut Sudah Ajak Relawannya untuk Masuk PSI
-
PDIP Sarankan Beberapa Langkah untuk Respons Merosotnya IHSG dan Mundurnya Pejabat BEI-OJK
-
Kunjungi SRMP 1 Deli Serdang, Gus Ipul Pastikan Sekolah Rakyat Ramah Disabilitas
-
Ahmad Muzani di Harlah NU: Bangsa Ini Berutang Jasa pada Kiai dan Santri
-
Sesuai Arahan Presiden, Gus Ipul Serahkan Santunan Ahli Waris Korban Banjir Deli Serdang