Lalu apa kaitan Marie dengan Erina Gudono yang merupakan istri dari Kaesang Pangarep? Menarik untuk diperbincangkan, karena kemiripan yang banyak diungkap oleh netizen ini mengejutkan masyarakat secara umum.
Anggapan Erina Gudono Tone Deaf
Anggapan ini muncul lantaran Erina Gudono seperti menutup mata akan apa yang tengah terjadi di Indonesia. Sementara rakyat menggaungkan gerakan Darurat Indonesia, dirinya justru terlihat mengunggah konten kemewahan.
Erina diduga tengah melakukan liburan dengan pesawat jet pribadi. Ia pun mengunggah gambar sepotong roti yang ditaksir memiliki harga Rp 400.000. Tak hanya itu, ia dikabarkan membeli stroller bayi senilai Rp 20 juta.
Hal inilah yang kemudian membuat Erina dikaitkan dengan sosok Marie Antoinette oleh warganet. Salah satunya seperti dicuitkan oleh pegiat media sosial, Jhon Sitorus yang mengomentari foto-foto Erina membeli roti ratusan ribu, stroller hingga naik jet pribadi itu.
"Baru kemarin ada bapak Ojol yang meninggal karena kelaparan, eh anak dan menantu presiden PAMER ROTI MAHAL Rp 400.000. Silahkan nikmati rotinya, foya-foya dengan Private jet, abaikan saja rintihan rakyat yang perutnya melilit karena diiris oleh rasa LAPAR," tulisnya melalui @JhonSitorus_18.
Akun Instagram milik Erina Gudono pun ramai dibanjiri komentar warganet yang menyesalkan sikapnya tersebut. Bahkan tidak sedikit netizen yang menuliskan nama Marie Antoinette di akun @erinagudono tersebut.
Sejauh ini belum ada klarifikasi ataupun tanggapan dari Erina Gudono terkait isu yang ramai ini. Seperti itulah sejarah Marie Antoinette dan penjelasannya mengapa ramai dikaitkan dengan Erina
Kontributor : I Made Rendika Ardian
Baca Juga: Erina Gudono S2 Jurusan Apa? Disebut Tak Sesuai dengan Kondisi Carut-marut Indonesia
Berita Terkait
-
Erina Gudono S2 Jurusan Apa? Disebut Tak Sesuai dengan Kondisi Carut-marut Indonesia
-
Kisah Gemerlap Hidup Marie Antoinette di Atas Penderitaan Rakyat, Kini Disandingkan dengan Erina Gudono
-
Erina Gudono Dikaitkan dengan Marie Antoinette, Ratu Prancis yang Punya Kisah Tragis
-
5 Postingan Erina Gudono yang Disebut Tone Deaf oleh Netizen: Naik Jet Pribadi, Makan Telur Dadar Rp500 Ribu
-
Pamer Kemewahan di Tengah Huru-hara Politik, Erina Gudono Disebut Jelmaan Ratu Prancis: Marie Antoinette Jawa
Terpopuler
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
- 5 Rangkaian Skincare Murah untuk Ibu Rumah Tangga Atasi Flek Hitam, Mulai Rp8 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
- 5 Powder Foundation Paling Bagus untuk Pekerja, Tak Perlu Bolak-balik Touch Up
Pilihan
-
10 City Car Bekas untuk Mengatasi Selap-Selip di Kemacetan bagi Pengguna Berbudget Rp70 Juta
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
Terkini
-
Wamen KP hingga Menteri Ngaku Terbantu dengan Polisi Aktif di Kementerian: Pengawasan Jadi Ketat
-
Soal Larangan Rangkap Jabatan, Publik Minta Aturan Serupa Berlaku untuk TNI hingga KPK
-
FPI Gelar Reuni 212 di Monas, Habib Rizieq Shihab Dijadwalkan Hadir
-
Studi INDEF: Netizen Dukung Putusan MK soal Larangan Rangkap Jabatan, Sinyal Publik Sudah Jenuh?
-
FPI Siap Gelar Reuni 212, Sebut Bakal Undang Presiden Prabowo hingga Anies Baswedan
-
Sekjen PDIP Hasto Lari Pagi di Pekanbaru, Tekankan Pentingnya Kesehatan dan Semangati Anak Muda
-
Menag Klaim Kesejahteraan Guru Melesat, Peserta PPG Naik 700 Persen di 2025
-
Menteri PPPA: Cegah Bullying Bukan Tugas Sekolah Saja, Keluarga Harus Turut Bergerak
-
Menteri Dikdasmen Targetkan Permen Antibullying Rampung Akhir 2025, Berlaku di Sekolah Mulai 2026
-
Polisi Tangkap Dua Pengedar Sabu di Bekasi, Simpan Paket 1 Kg dalam Bungkus Teh