Meski demikian, kalender yang dirilis Kementerian Agama (Kemenag) RI telah memproyeksikan 1 Zulhijah jatuh pada Rabu, 28 Mei 2025. Atas dasar itu, Idul Adha 2025 diperkirakan akan berlangsung pada Jumat, 6 Juni 2025.
Versi Muhammadiyah
Penetapan tanggal Idul Adha 2025 oleh Pimpinan Pusat Muhammadiyah sudah dilakukan melalui Maklumat Nomor: 1/MLM/I.0/E/2025. Dalam maklumat tersebut, Muhammadiyah menyatakan bahwa 1 Zulhijah 1446 H jatuh pada Rabu Kliwon, 28 Mei 2025, berdasarkan metode hisab wujudul hilal.
Ijtimak menjelang Zulhijah 1446 H terjadi pada Selasa Wage, 27 Mei 2025 pukul 10.04.18 WIB. Saat matahari terbenam di Yogyakarta, posisi hilal sudah berada di atas ufuk setinggi +01°27'07", sehingga hilal dinyatakan terlihat.
Dengan demikian, Hari Arafah 9 Zulhijah jatuh pada Kamis Pon, 5 Juni 2025, dan Idul Adha jatuh pada Jumat Wage, 6 Juni 2025.
Penetapan ini berlaku secara nasional karena posisi hilal yang terlihat juga teramati di seluruh wilayah Indonesia, menjadikan tanggal ini sebagai acuan kuat bagi umat Muhammadiyah.
Versi NU dan Pemerintah 
Berbeda dengan Muhammadiyah, Nahdlatul Ulama (NU) bersama Pemerintah Indonesia belum menetapkan secara resmi tanggal Idul Adha 2025. Keduanya menggunakan metode rukyatul hilal atau pemantauan langsung terhadap bulan sabit sebagai acuan untuk menentukan awal bulan Zulhijah.
Pemantauan hilal akan dilakukan pada akhir Zulkaidah, dan hasilnya akan diumumkan dalam sidang isbat yang digelar oleh Kemenag. Metode ini menyesuaikan kondisi visibilitas hilal di berbagai titik rukyat di Indonesia.
Baca Juga: 15 Perbedaan Pinjol Legal vs Ilegal, Jangan Sampai Tertipu! Cek Daftar Pinjol Resmi OJK 2025
Meski hasil resminya belum diumumkan, kalender Hijriah yang dirilis Kemenag menyebutkan bahwa Idul Adha 2025 diperkirakan jatuh pada Jumat, 6 Juni 2025, sejalan dengan penetapan Muhammadiyah.
Tag
Berita Terkait
- 
            
              Bukan Danantara, Ekonom Sebut Pemerintah Siap-siap Talangi Utang Proyek Whoosh
 - 
            
              Tiba-tiba Menkeu Purbaya Minta Maaf ke Kementerian dan Pemda
 - 
            
              Tanggal Merah November 2025 Apakah Ada? Ini Daftar Hari Besar Nasional dan Liburnya
 - 
            
              APBD Dipangkas, Dedi Mulyadi Sebut ASN Jabar Bakal Puasa Tahun Depan
 - 
            
              Sambut Program TKA Kemendikdasmen, Begini Kesiapan Pemerintah Daerah
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 
Terkini
- 
            
              Kena OTT, Gubernur Riau Abdul Wahid Masih Jalani Pemeriksaan di Gedung KPK
 - 
            
              Penguasa Orba Diusulkan Dapat Gelar Pahlawan, Puan Maharani Ungkit Rekam Jejak Soeharto, Mengapa?
 - 
            
              Projo Siap Hapus Logo Jokowi, Gibran Santai: Itu Keputusan Tepat
 - 
            
              Geger Gubernur Riau Kena OTT KPK, Puan Maharani Beri Peringatan Keras: Semua Mawas Diri
 - 
            
              Jakarta Waspada! Inflasi Oktober Meroket: Harga Emas, Cabai, dan Beras Jadi Biang Kerok?
 - 
            
              UAS Turun Gunung Luruskan Berita OTT Gubernur Riau: Itu yang Betul
 - 
            
              Yakin Kader Tak Terlibat? Ini Dalih PKB Belum Ambil Sikap usai KPK OTT Gubernur Riau Abdul Wahid
 - 
            
              Utang Whoosh Aman? Prabowo Pasang Badan, Minta Publik Jangan Panik!
 - 
            
              Murka! DPR Desak Polisi Tak Pandang Bulu Usut Kasus Guru di Trenggalek Dianiaya Keluarga Murid
 - 
            
              Pemerintah Siap Tanggung Utang Whoosh, Bayar dari Duit Hasil Efisiensi dan Sitaan Koruptor?