“Memalukan, yang merekam pakai almamater malah menormalisasi rayap besi,” tulis akun @wak_***.
“Nah lumayan itu dikiloin, gass,” ujar akun @yeli***.
“Mayan bang dikiloin buat makan kalian saat demo,” tulis akun @delv***.
Demo Berakhir Ricuh
Aksi demo yang dilakukan ribuan mahasiswa di kantor DPRD Sumut hari ini berakhir ricuh. Melansir Antara, para peserta unjuk rasa sempat terlihat bentrok dengan aparat kepolisian yang berjaga di lokasi demo.
Kapolda Sumatera Utara Irjen Pol Whisnu Hermawan mengatakan bahwa kepolisian telah berupaya memberikan dukungan keamanan sesuai dengan aturan.
"Kapolri memberikan dukungan keamanan sesuai dengan aturan undang-undang sejak jam 08.00 tadi pihak keamanan, tetapi setelah jam 18.00 harusnya sudah bubar,” kata Irjen Pol Whisnu Hermawan dilansir Antara, Rabu, 27 Agustus 2025.
Akan tetapi suasana demo makin memanas hingga terjadi tindakan anarkis dari para peserta unjuk rasa.
Massa juga melempari aparat yang berjaga menggunakan berbagai benda. Tak bisa dikendalikan, akhirnya polisi membubarkan paksa aksi menggunakan water cannon.
Baca Juga: Sebut Rakyat Tolol, Ahmad Sahroni Melempem Usai Diajak Debat
“Namun kita lihat tadi, mereka merusak pagar, melempar anggota, ya kita melakukan kegiatan pembubaran buat mereka,” kata Whisnu.
Irjen Pol Whisnu menegaskan bahwa langkah pembubaran paksa para pengunjuk rasa dilakukan samata-mata demi memberikan rasa aman bagi seluruh masyarakat Sumut.
“Tugas kita selaku aparat umum memberikan rasa aman bagi seluruh masyarakat Sumatera Utara,” pungkasnya.
Kontributor : Rizka Utami
Berita Terkait
-
Perhatian Sobat Anker, KRL Rute Rangkasbitung-Tanah Abang Bakal Ditutup Jika Demo Ricuh
-
Demo Buruh Hari Ini, Polda Metro Kerahkan Ribuan Brimob hingga Marinir Jaga Ketat Gedung DPR!
-
Ada Demo Besar 28 Agustus, DPR Keluarkan Surat Edaran Aturan WFH-WFO untuk Pegawai
-
196 Pelajar Ditangkap Demo Ricuh, Menteri Abdul Mu'ti: Tugas Mereka Belajar, Bukan di Jalan
-
Antisipasi Demo Besok, Rekayasa KRL Rangkasbitung Disiapkan, Rute Tanah Abang-Palmerah Ditutup?
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Pagi Kelabu Warga Jakarta Selatan: Macet dan Genangan Jadi Ujian Kesabaran di Awal Pekan
-
SPinjam Luncurkan JELAS TANPA JEBAKAN, Anda Bisa Pilih Pinjaman Daring Bunga Rendah dan Transparan
-
Fakta-fakta Penembakan Renee Good oleh Petugas ICE dan Gelombang Protes di AS
-
Seleksi PPPK Kemenag 2026: Prediksi Jadwal, Materi dan Tahapannya
-
SPPG Klarifikasi Video Viral MBG Bungkus Plastik
-
Dermaga Halte Buaran Diseruduk Kendaraan Pribadi, TransJakarta Koridor 11 Terpaksa Alihkan Rute
-
Cuaca Senin Pagi: Jakarta Dikepung Hujan Lebat dan Angin Kencang, Cek Daftar Wilayah Terdampak!
-
Laporan PRISM 2025 Sebut Jakarta Jadi Kota Paling Diminati Sepanjang 2025
-
4 Poin Utama Rapat Terbatas Prabowo di Hambalang: Dari Industri Tekstil hingga Chip Masa Depan
-
Kecupan Hangat Puan dan Prananda untuk Megawati: Sisi Lain Kekeluargaan di Balik Rakernas PDIP 2026