News / Metropolitan
Selasa, 14 Oktober 2025 | 17:13 WIB
Sampel Organ Tubuh Diperiksa RS Polri, Terapis ABG di Pejaten Jaksel Tewas Diracun?
Baca 10 detik
  • Penyebab tewasnya gadis remaja ART (14) diduga terapis di Pejaten masih misterius.
  • Kekinian, polisi telah mengirim sampel organ tubuh korban ke Puslabfor Polri
  • Pemeriksaan toksikologi itu untuk menentukan penyebab kematian korban. 

Kemudian di sekitar jenazah korban terdapat kain selendang serta sebuah dompet genggam berisi dua buah telepon seluler (ponsel) yang diduga milik korban.

Petugas telah memeriksa saksi-saksi terkait penemuan mayat tersebut. Salah satu saksi mendengar suara perempuan berteriak dari salah satu penghuni rumah toko (Ruko) Pejaten Office Park.

Dalam pengecekan terhadap jenazah korban tidak ditemukan adanya tanda akibat kekerasan, namun terlihat adanya luka tergores (lecet) pada bagian lengan kiri, perut sebelah kiri dan dagu.

Load More