Suara.com - Film aksi berbujet besar, biasanya menghabiskan sebagian besar dananya tersebut untuk penggunaan mobil. Nahas, setelah menghabiskan jutaan dolar, mobil-mobil tersebut justru berakhir di tempat sampah.
Seperti yang terjadi pada 230 unit mobil dalam film Fast and Furious 7.
Ya, ratusan kendaraan di Fast and Furious 7 rusak parah, akibat beraksi di dalam film. Mobil-mobil macam Mercedez Benz, Ford Crwon Victoria dan Mitsubishi Montero itu tak lagi dapat diperbaiki karena kondisnya yang lebur.
Alhasil, seluruh mobil tersebut, kini berada di rumah penghancuran metal di Colorado, bersiap untuk dihancurkan.
Langkah itu dilakukan agar tak ada pihak 'nakal', yang mencoba memperbaiki mobil, karena seluruh kendaraan tersebut dinyatakan tak laik jalan.
"Agak aneh melihat Mercedez Benz dihancurkan. Apalagi dihancurkan cuma untuk kepentingan film" kata Richard Jensen, pemilik rumah penghancur metal di Colorado, seperti dikutip dari laman Autoevolution.
Fast and Furious 7, merupakan film yang tengah digandrungi saat ini. Film ini didaulat sebagai mendapatkan pendapatan kotor tertinggi, sebanding dengan The Avangers, Iron Man 3, dan Dark Knight Rises.
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
BAIC BJ30 Hybrid FWD 4x2 Tampil Perdana di GJAW 2025
-
BYD Perkuat Peran Strategis dalam Mendorong Pertumbuhan Industri Otomotif di GJAW 2025
-
6 Motor Paling Nyaman untuk Boncengan, Cocok buat Jalan Jauh Maupun Harian
-
Terpopuler: City Car Seharga Xmax hingga Motor Matic Paling Irit Sesuai Gaji Guru
-
Suzuki Grand Vitara Terima Sentuhan Baru di GJAW 2025
-
5 Motor Touring Bekas di Bawah Rp20 Juta, Masih Nyaman untuk Jarak Jauh
-
MG Bawa Jajaran Kendaraan Elektrifikasi ke GJAW 2025
-
Lepas L8 Versi Setir Kanan Debut Global di Indonesia, Incar Segmen SUV Premium
-
DFSK Gelora E Ditawarkan dengan Harga Lebih Terjangkau di GJAW 2025
-
Berapa Harga Mobil Bekas Toyota Veloz? Versi Hybrid Resmi Diluncurkan di Indonesia