Suara.com - Ketua Umum Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (GAIKINDO) Yohannes Nangoi mengakui adanya ketertarikan beberapa brand otomotif asal Eropa yang mulai melirik pasar Indonesia.
Hal ini, menurutnya tidak lepas dari pencapaian industri otomotif Tanah Air yang cukup gemilang sehingga mampu mencuri perhatian berbagai brand otomotif dunia.
"Memang ada beberapa dari negara Eropa Timur, terutama dari Rusia. Mulai banyak yang melirik, namun masih dibicarakan," ujar Yohannes Nangoi, di Jakarta Selatan, baru-baru ini.
Kendati demikian, ia masih enggan mengungkap brand apa saja yang dimaksudkan. Yohannes Nangoi menyatakan, ia bakal mengumumkan bila memang sudah ada kepastian dari para manufaktur otomotif itu.
"Nanti dululah, apalagi mereknya segala macam, nanti malah malu kalau tidak jadi," tukas Yohannes Nangoi.
Apalagi, beberapa brand itu, tambah Yohannes Nangoi, masih melakukan pendekatan. Dan tercetus pula, selain dari Eropa ada pula pabrikan otomotif dari Korea Selatan.
"Beberapa akan melakukan investasi cukup besar. Mudah-mudahan tahun ini bisa direalisasikan," harap Yohannes Nangoi.
Sebagai gambaran, berdasarkan data GAIKINDO penjualan mobil pada 2018 mencapai 1.150.000 unit mobil. Sedangkan 2019, dengan situasi ekonomi politik yang ada, diharapkan mampu menyamai tahun sebelumnya.
Baca Juga: Foto Pacquiao Kampanye Putri Eks Diktator Filipina Hoaks! Ini Faktanya
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Rp3 Juta Dapat Motor Bekas Apa? Ini 5 Opsi yang Bermesin Bandel dan Mudah Dirawat
-
Terkenal Bandel, 5 Motor Bekas Ini Ternyata Cuma Dijual Rp5 Jutaan
-
Siapkan Tabungan Mulai Sekarang! Ini 5 Rekomendasi Motor buat Mudik Nyaman di Lebaran 2026
-
4 Rekomendasi Motor Bebek Terbaik Harga Murah Under 7 Juta: Serba Bandel, Serba Irit!
-
5 Kekurangan Membeli Motor Bekas dan Tips Agar Tidak Salah Beli
-
7 Tips Memilih Motor Bekas untuk Anak Sekolah Anti Zonk: Biar Nggak Dapat Unit Rewel
-
Mending Karimun 'Kotak' atau BYD Atto 1? Sama-sama Hemat, Tapi Awas Jebakan Ini
-
Motor Matic Terbaik Yamaha Harga di Bawah Rp 20 Juta: Pilih Mio M3, Gear 125, atau Gear Hybrid?
-
Awas Cat Rusak! Jangan Cuci Motor saat Mesin Panas, Ini Solusi Gratis Biar Awet
-
Honda Mobilio vs Suzuki Ertiga Bekas Bikin Galau, Mending Mana?