Suara.com - Politisi Partai Demokrat melayangkan sindiran pada proyek mobil nasional, Esemka. Hal ini ia kemukakan melalui akun Twitter pribadi miliknya kemarin (26/5/2019).
Dalam cuitannya, ia juga menyindir mengenai proyek tol sebagai insfrastruktur untuk mendukung mobilitas masyarakat, khususnya jelang mudik lebaran.
Cuitan tersebut kemudian menjadi viral. Sampai berita ini ditulis, cuitan tersebut mendapat 275 cuitan ulang dan 1,3K likes. Tak cuma itu, cuitan tersebut juga mengundang beragam respon dari masyarakat.
Ada juga yang justru malah menghujat cuitan politisi Partai Demokrat tersebut. Berikut beberapa komentar di antaranya.
"Ente klo udah di 01 ga usah cari2 perhatian ke 02.... kaya ga ikhlas gitu sih... udah diserah terimain jadi cebong lagi tapi masih nyinyir" ujar akun bernama @ottttoedy.
"Jangan ngenyek mainan teman barumu bang..ente sudah pindah ke kubu sono ya tugasmu muji-muji segala hal ttg merekalah" ujar @Crochetq3.
Sebelumnya, Kepala Subdit Uji Tipe Kendaraan Bermotor Kementerian Perhubungan Dewanto Purnacandra menyatakan bahwa mobil Esemka saat ini belum melakukan uji tipe untuk memenuhi standar emisi Euro 4.
"Sebenarnya SUT (Sertifikat Uji Tipe) produk-produk itu masih Euro 2 saat dilakukan homologasi. Kalau ingin memproduksi sekarang mesti Euro 4, untuk jenis kendaraan berbahan bakar bensin," ujarnya Selasa (22/5/2019) lalu.
"Untuk Euro 4 belum dilakukan uji tipe. Jadi kemungkinan kalau ingin menjual sebaiknya tipe diesel yang diproduksi massal," ucapnya.
Baca Juga: Warga di sekitar Pabrik Akui Produsen Mobil Esemka Aktif Beroperasi
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Beli Motor Scoopy DP Rp3 Jutaan, Angsurannya Berapa? Ini Simulasinya
-
Harga Mobil Nissan 2026: Livina dan Magnite Bikin Ngiler, Siapin Duit Segini
-
5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
-
Dari Calya hingga Alphard: Intip Daftar Harga Mobil Toyota 2026 Terbaru Terlengkap
-
4 Mobil Double Cabin yang Gagah, Tangguh, dan Fungsional untuk Penggunaan Harian
-
Mending Brio atau WR-V? Segini Harga Mobil Honda 2026
-
Budget Pas-pasan? Cek 5 Mobil Matic Bekas Ini, Ada Volvo Klasik yang Harganya Cuma 20 Jutaan!
-
Bingung Pilih Suzuki Satria atau GSX-S150? Tengok Dulu Daftar Harga Motor Suzuki 2026
-
5 Rekomendasi Mobil Hatchback Murah, Kuat Nanjak di Jalan Pegunungan Meski Full Penumpang
-
7 Mobil Bekas MPV Harga Rp50 Jutaan untuk Keluarga Besar, Mesin Paling Bandel dan Irit BBM