Suara.com - Kabar gembira untuk para pemilik sepeda motor Yamaha di Indonesia, karena selama periode 12 - 14 Juli 2019 mereka bisa masuk ke Taman Impian Jaya Ancol, Jakarta secara gratis.
Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM), pada Kamis (11/7/2019), mengumumkan bahwa pemilik motor Yamaha bisa masuk Ancol gratis untuk merayakan ulang tahun merek sepeda motor Jepang itu yang ke-64.
"Ini adalah bentuk apresiasi kami kepada konsumen Yamaha. Kami harapkan dapat menghadirkan weekend yang lebih seru di Ancol,” ungkap Yordan Satriadi, Deputy GM Marketing PT YIMM.
Untuk bisa masuk Ancol gratis, para pemilik sepeda motor Yamaha cukup menunjukkan STNK (Surat Tanda Nomor Kendaraan).
Selain memberikan akses gratis ke Ancol, YIMM juga menawarkan beberapa hadiah bagi para masyarakat yang mengucapkan selamat ulang tahun untuk Yamaha selama periode 1 – 31 Juli 2019.
Publik bisa mengucapkan selamat ulang tahun untuk Yamaha di beberapa akun media sosial perusahaan sepeda motor tersebut. Hadiah yang disediakan antara lain satu unit Yamaha Vixion-R, 15 Helm MTX YF-N5, dan 100 buah jas hujan.
Berita Terkait
-
Apa Saja Motor Bekas 2 Jutaan yang Bisa Dibeli? Cek 5 Opsinya di Sini!
-
Tampil Kalcer di Tongkrongan, Cek Harga Yamaha XSR 155 di Januari 2026
-
Jakarta Hujan Deras, Sejumlah Koridor Transjakarta Alami Perpendekan Jalur Akibat Genangan Air
-
Desain Mirip Vespa Harga di Bawah Rp 35 Juta, Ini Perbedaan Yamaha Filano vs Honda Stylo 160
-
Terkenal Bandel, 5 Motor Bekas Ini Ternyata Cuma Dijual Rp5 Jutaan
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Bajaj Maxride Perkuat Ekonomi Sosial Lewat Kolaborasi Pengemudi di Yogyakarta
-
Ganti Oli Motor Berapa Bulan Sekali? Jangan Sampai Salah Jadwal
-
Mitsubishi Mulai Produksi Nissan Navara dan Rogue PHEV untuk Pasar Global
-
Sering Disebut Saat Razia Ternyata Ini Arti Tilang dan Asal Usul Istilahnya
-
Mobil Keluarga Kecil untuk Mudik: Irit, Nyaman, dan Kuat Nanjak, Nggak Sampai 100 Jutaan
-
Siap-siap Kendaraan Menunggak Pajak Bakal Dapat 'Surat Cinta' dari Bapenda
-
Kecil-Kecil Cabe Rawit, Harga Mobil Honda Ini Setara 2 Unit Alphard! Kok Bisa?
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Murah Tahun Muda Selain Avanza dan Xenia, Ini Opsinya!
-
Bak Bumi dan Langit, Perbandingan Sanksi Lawan Arah di Indonesia dan Malaysia Lengkap dengan Denda
-
7 Rekomendasi Mobil Amerika Murah dan Awet: Harga ala Agya Sensasi Rasa Eropa