Suara.com - Dua mobil berwarna putih ini sedang ramai dibicarakan warganet usai pertikaian mereka viral. Insiden tersebut melibatkan sebuah mobil berjenis city car dan juga satu mobil van.
Pertikaian tersebut terekam dalam sebuah video yang kemudian diunggah oleh akun Instagram @keluhkesahojol.id (10/5/2020).
Dalam video tersebut, terlihat dua buah mobil yang bersimpangan di sebuah jalan yang cukup sempit.Sama-sama ogah mengalah, kedua pengemudi mobil ini malah cekcok di tengah jalan.
Salah seorang sopir diduga membawa senjata guna mengancam pengemudi lainnya. Tidak terlalu jelas senjata apa yang ia bawa, namun beberapa warganet menuliskan bahwa benda tersebut adalah senjata api.
*Untuk menuju video terkait klik di sini.
"Mohon ditindak pak penyalahgunaan senpi menodong tanpa sebab" tulis @septyabibrahim yang ditujukan pada akun @divisihumaspolri.
Insiden pertikaian ini pun mengundang sederet respons negatif dari warganet. Berikut beberapa komentarnya.
"Yaelah tinggal mundur salah satu doang, panjang ceritanya." ujar @reren_ucubh.
"Besok video permintaan maaf keluar nggak ya?" celetuk @restiyuniar.
Baca Juga: Ngeyel Angkut Pemudik, Ratusan Mobil Travel Gelap Ditahan Polisi
Berita Terkait
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- Terbongkar dari Tato! Polisi Tetapkan Pria Lawan Main Lisa Mariana Tersangka Kasus Video Porno
- Buntut Tragedi SMA 72 Jakarta, Pemerintah Ancam Blokir Game Online Seperti PUBG
Pilihan
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
-
Pelatih Islandia di Piala Dunia 2018 Masuk Radar PSSI Sebagai Calon Nahkoda Timnas Indonesia
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
5 Mobil Bekas MPV Paling Irit dan Murah di Bawah Rp100 Juta, Bisa Buat Angkut Keluarga Besar
-
5 Mobil Bekas SUV di Bawah Rp70 Juta Paling Banyak Dicari, Dijamin Irit dan Murah Perawatan
-
Destinator Terus Moncer, Penjualan Mobil Mitsubishi Terus Melonjak
-
6 Fakta Mengejutkan Yamaha Aerox-e: Si Sporty Kini Bertenaga Listrik
-
AHM Best Student 2025 Hasilkan Karya Inovatif Bagi Masyarakat Pesisir
-
TIngkah Gus Elham Viral, Tunggangannya Tak Lepas Dari Sorotan
-
Terpopuler: Toyota Ragu Bikin Pabrik Baterai EV, BYD Curi Kursi Puncak Penjualan Mobil
-
Irit, Murah Pula: Intip 5 Mobil Anti Bikin Kantong Kering 2025, Cocok untuk Anak Muda Perkotaan
-
Keputusan Merger Mitsubishi Fuso dan Hino Dinilai Belum akan Berdampak ke Indonesia
-
6 Rekomendasi Motor Bebek Bekas untuk Driver Ojol, Tangguh dan Irit BBM