Suara.com - Elon Musk, Sergio Aguero, Ridwan Kamil, Ganjar Pranowo, sepeda motor, mata uang kripto, sayembara Covid-19, viral, dan chip semikonduktor menjadi highlight dari lima artikel rekomendasi kanal otomotif Suara.com.
Menjelang akhir pekan ini, pemilik perusahaan dirgantara SpaceX serta mobil listrik Tesla Incorporation, Elon Musk bikin geger dan viral. Ia mencuitkan tagar yang mampu merontokkan laba mata uang kripto di pasar bursa, meski nilainya tetap positif. Selain tidak lagi membolehkan konsumennya belanja kendaraan terelektrifikasi produknya pakai Bitcoin, ayah lima anak ini juga mempertanyakan seberapa hijau atau peduli lingkungankah perusahaan mata uang itu.
Masih soal viral, di Tanah Air kita digelar sayembara berhadiah sepeda motor. Seru, tak hanya satu hadiahnya, namun berjajar 10 unit sekaligus bagi yang mampu menciptakan obat pemusnah Covid-19.
Kemudian, tetap di dunia sepeda motor, ada dua nama yang tengah dijunjung untuk pemilihan presiden di masa Pemilihan Umum mendatang. Yaitu Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, serta Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo.
Lepas dari rencana politik kedua sosok ini, ada persamaan dimiliki keduanya. Tak lain dan tak bukan adalah kesukaan menunggang sepeda motor. Kiranya gaya siapa lebih keren dan siapa lebih suka trek ekstrem?
Kini menjelajah ke dunia roda empat, pesepakbola Sergio Aguero tidak lagi membela kesebelasan Manchester City. Untuk perpisahan dengan para staf, ia memberikan kado jam tangan yang digravir ucapan terima kasih. Dan sebagai hadiah puncak, ia menggelar undian berhadiah mobil buatan Britania Raya.
Dan tak sebatas mendapat kendaraan, Sergio Aguero mengantarkan sendiri mobil hadiah itu ke alamat pemenang.
Sebagai penutup, ada kabar tak kalah menarik, yaitu langkanya pasokan chip semikonduktor untuk pabrik mobil sudah mulai bisa diatasi. Kondisi ini membuat General Motors bersemangat memproduksi dan siap mengirim kepada konsumen secara lebih cepat.
Selamat membaca lima artikel rekomendasi kanal otomotif Suara.com, selamat berakhir pekan, dan jangan abaikan protokol kesehatan.
Baca Juga: Best 5 Oto: David Beckham Investor Mobil Listrik, AHY Pelesir Pakai Jimny Jangkrik
1. Perpisahan Sergio Aguero, Staff Manchester City Dapat Hadiah Mobil Mewah Gratis
Sergio Aguero resmi meninggalkan Manchester City menuju klub asal Spanyol, Barcelona. Ia pindah secara cuma-cuma alias gratis.
Kepergian penyerang asal Argentina ini membuat fans turut sedih. Tak cuma fans-nya saja, tetapi para petinggi klub juga turut sedih.
2. Viral Sayembara Unik Berhadiah 10 Unit Motor, Temukan Obat Covid-19 Jadi Syaratnya
Pandemi covid-19 yang tak kunjung berakhir, membuat aktivitas masyarakat harus dibatasi.
Tag
Berita Terkait
-
Seruan 'Cancel' Elon Musk Bikin Netflix Kehilangan Rp250 Triliun dalam Sehari!
-
Heboh Elon Musk Ancam Boikot, Giliran Komdigi Ikut Awasi Film LGBT Netflix
-
KPK 'Obok-obok' Rekening Ridwan Kamil Sekeluarga, Jejak Duit Korupsi BJB Ditelusuri Sampai ke Akar!
-
KPK Telusuri Aliran Uang Korupsi Bank BJB ke Keluarga Ridwan Kamil
-
Ridwan Kamil Siap-siap, KPK Akan Panggil Dalam Waktu Dekat Terkait Kasus Pengadaan Iklan Bank BJB
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Update Harga Mobil Honda Oktober 2025: Dari Brio hingga CR-V
-
Apakah Bensin untuk Tunggangan Pembalap MotoGP Sama dengan Motor Harian?
-
Pilihan Mobil Bekas 50 Jutaan di Surabaya, Bikin Kantong Aman!
-
8 Shio Ini Berpotensi Besar Wujudkan Mobil Baru di Oktober 2025, Siapkan Dirimu
-
Mandalika Membara, 5 Bocah Ajaib AHRT Siap Bikin Merah Putih Berjaya
-
Alphard Bekas Makin Ganas, Harganya Bikin Gak Tahan! Ini 5 Fakta Kenapa Kamu Mesti Beli Sekarang
-
Dari Sekolah Balap ke Panggung Dunia, Pebalap AHRS Curi Perhatian MotoGP Mandalika
-
Update Terbaru! Daftar Harga Mobil Mitsubishi Oktober 2025, Mulai dari Destinator hingga Pajero
-
Innova Pedangdut Cantika Davinca Remuk, Hindari Motor 'Siluman' Berujung Ngerusuk Rumah
-
Mobil Bekas 50 Jutaan di Jakarta: Solusi Hemat untuk Harian dan Keluarga