Suara.com - Ada kecelakaan lalu-lintas atau laka lantas melibatkan sepeda motor? Selain memastikan pengemudi dan penumpang tidak kekurangan suatu apapun, termasuk dibawa ke rumah sakit bila perlu, jangan abaikan hal ini. Tidak lain dan tidak bukan adalah memeriksa kondisi tunggangan pascakecelakaan atau pascatabrakan.
Bukan menakut-nakuti, kondisi sepeda motor habis tabrakan atau kecelakaan, bila digunakan kembali tanpa mengetahui asal muasalnya berpotensi mendatangkan bahaya lanjutan.
Antara lain penyebabnya, karena kondisi tidak prima seperti sebelumnya.
Dikutip Suara.com dari laman Wahana Honda, berikut adalah daftar komponen yang perlu ditelisik.
Setelah memeriksa bodi serta kondisi eksterior atau tampak luar, sepeda motor yang mengalami tabrakan mesti disimak komponen internal alias bagian dalam.
Sebagai catatan, pemeriksaan perlu dilakukan di bengkel authorized langganan sehingga langsung ditangani mekanik berpengalaman di bidangnya. Untuk sepeda motor Honda bisa ditangani AHASS.
Berikut selengkapnya, daftar komponen sepeda motor yang mesti diperiksa setelah kejadian laka lantas. Yaitu:
Komponen eksternal
- Cek bodi motor, lampu, dan setang bagian luar. Kerusakan bisa dilihat visual, serta diperiksa langsung.
Komponen internal
Baca Juga: Laksanakan CSR serta Ramah Disabilitas, FIFGROUP Menyasar Long Term Impact Bagi Masyarakat
Komstir
- Bagian dari sistem kemudi motor yang berfungsi menghubungkan setang kemudi dengan roda depan.
- Berperan penting mengubah putaran setang kemudi menjadi gerakan lateral roda depan, sehingga pengendara bisa mengontrol arah motor dengan mudah.
- Komstir motor terdiri dari beberapa komponen, termasuk rack and pinion, ujung tie rod, dan ball joint.
- Apabila kemudi bermasalah maka akan sulit mengontrol sepeda motor saat melaju di jalanan.
- Dampak kerusakan pascatabrakan antara lain:
- Suara gemeretak bila motor melaju di atas lintasan bergelombang.
- Putaran setang menjadi berat saat bermanuver. Handling terasa kaku dan mengakibatkan pengendara sulit ketika mengarahkan kemudi berbelok.
- Setang sulit dikendalikan, terasa berat ketika diarahkan.
- Terjadi getaran intensitas tinggi yang bisa menjadi indikasi komstir bermasalah.
Rem seperti tidak menggigit atau gagal ngegrip
- Dari kerusakan komstir bisa terjadi rem blong. Bila sudah demikian daya cengkeram di atas lintasan tidak ada dan tentunya membahayakan pengguna.
Kerusakan bagian gotri atau bearing
- Hasilnya sepeda motor terasa oblak, karena gotri bakal longgar, dudukan setang terasa oblak mulai as bagian tengah.
Berita Terkait
-
Sempat Tak Bisa Jalan, Jaja Miharja Kini Konsumsi Puluhan Butir Obat Sehari Demi Sehat Lagi
-
4 Sabun Cuci Muka untuk Membantu Mengencangkan Kulit Usia 40 Tahun ke Atas
-
Skincare Apa Saja yang Sebaiknya Dipakai di Usia 50-an? Simak Anjuran Dokter Kulit
-
Cara Memilih Bedak untuk Usia 50-an, Ini 5 Produk Aman yang Layak Dicoba
-
Alami Sesak Napas, Jaja Miharja Dirawat di Rumah Sakit Selama Sepekan
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Beli Mobil Bekas Pajak Mati, Bagaimana Mengurusnya? Ini Dokumen yang Perlu Disiapkan
-
Apakah Listrik 900 Watt Bisa Cas Motor Listrik? Cek 3 Syarat Agar Aman Tanpa Naik Daya
-
Harga Toyota Calya 2025 Bekas: Seberapa Besar Selisihnya dengan yang Baru?
-
Kenalan dengan Motor Baru Honda CG160 Bermesin Omnivora: Bensin Oke, Etanol Gaspol
-
1.108 Unit SUV Chery Ditarik Mendadak! Jaecoo J7 dan Tiggo 7 Punya Masalah Kabel ECU
-
Jangan Menyesal Belakangan! 6 Dosa Besar Pemilik Mobil Hybrid yang Bikin Dompet Jebol Jutaan Rupiah
-
Daftar Harga Mobil BYD Semua Jenis, Mobil Listrik Murah dari China
-
Konsumen Veloz Hybrid Diharap Bersabar, Toyota Baru Lakukan Pengiriman Unit Bulan Depan
-
Mitsubishi Motors Perkuat Jaringan di Sulawesi Melalui Diler dan Fasilitas Bodi Cat Baru
-
Pesona Toyota Wish: Mobil Langka Sekaliber Innova tapi Senyaman Odyssey, Harga Rasa Calya