Suara.com - Kakorlantas Polri, Inspektur Jenderal Polisi, Aan Suhanan membeberkan jumlah kecelakaan yang teradi selama arus mudik lebaran 2024.
Meski secara data laka lantas menurun, menurut Aan semua kecelakaan yang terjadi saat mudik lebaran perlu evaluasi.
Salah satunya yang melibatkan Gran Max di Tol Jakarta-Cikampek pada beberapa hari lalu, dan bus Rosalia Indah di Tol Batang-Semarang KM 370A.
Zara Jadi Sorotan Karena Lepas Hijab, Ternyata Kagumi Mobil Klasik yang Satu Ini
"Kita melihat evaluasi selama arus mudik, mulai tanggal 4 (April) sampai dengan hari H (10 April). Jadi untuk laka lantas ada penurunan secara nasional, ada 12 persen turun dari 1.723 kasus (tahun lalu), menjadi 1.581 kasus," ujar Irjen Pol Aan, dikutip Minggu (14/4/2024).
Berkaca dari musim mudik 2023, Korlantas Polri mencatat ada 365 kasus kecelakan dalam periode 18-20 April, atau sampai H-2 lebaran. Diklaim menurun dibandingkan mudik 2022 yang mencapai 979 kasus kecelakaan.
Viral Duel Skuriti vs Preman, Geng Motor Bawa Kelewang Jadi Sasaran
"Ini menjadi perhatian kita semua dan kita sudah melakukan evaluasi mengarahkan para dirlantas untuk menangani black spot ini atau titik rawan kecelakaan menjadi lebih concern lagi," tuturnya.
Dari angka tahun lalu, sepeda motor masih menjadi penyumbang terbanyak kecelakaan, yakni mencapai 74 persen, diikuti bus 11 persen, dan mobil pribadi 2 persen. Secara keseluruhan korban ada 47 meninggal, 33 luka berat, dan 503 luka ringan.
Berita Terkait
-
Breaking News! Pesawat Bonanza TNI AL Dikabarkan Kecelakaan di Runway Bandara Juanda
-
Baru Januari, Jalan Berlubang Sudah Picu Puluhan Kecelakaan di Jakarta: Satu Orang Tewas
-
Mengenang Capt. Andy: Pilot Senior yang Gugur dalam Tugas, Sosok Loyal dengan Selera Humor Tinggi
-
Momen Haru Pelepasan Jenazah Korban Pesawat ATR-42-500, Menteri KKP Sempat Pingsan
-
DVI Tuntaskan Identifikasi Korban Pesawat ATR 42-500, Seluruh Nama Sesuai Manifest
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Pilihan
-
Harga Pertamax Turun Drastis per 1 Februari 2026, Tapi Hanya 6 Daerah Ini
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
Terkini
-
7 Rekomendasi Motor Matic Alternatif Honda Vario, Performa Andal
-
7 Rekomendasi Motor Listrik Roda 3 dengan Kapasitas Baterai Jumbo
-
5 Kebiasaan yang Bikin CVT Motor Matic Cepat Rusak, Awas Putus di Jalan
-
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
-
5 Sedan Elegan Murah Menawan Harga Rp150 Jutaan Cocok untuk Karyawan Biar Makin Rupawan
-
Mimpi Mobil Murah Buyar? Ini Alasan Harga LCGC Kini Tembus Rp200 Juta
-
Bosan Mobil Jepang? Ini 9 Mobil Eropa dan Amerika Bekas Mulai 80 Jutaan, Produksi 2015 ke Atas!
-
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
-
5 Bedanya Sleeper Bus vs Eksekutif, Modal Rp100 Ribuan Lebih Worth It Mana?
-
5 Rekomendasi Motor Matic yang Enak Buat Touring dan Irit Bahan Bakar