Suara.com - Memiliki mobil bekas keluarga tak selalu harus merogoh kocek dalam. Dengan dana setara motor Honda Vario, kamu bisa bawa pulang mobil yang masih fungsional.
Dilansir dari website resminya, kini harga Honda Vario berkisar antara Rp23 juta hingga Rp30 jutaan. Tipe termahalnya, yakni Vario 160 ABS dijual dengan harga Rp30,9 juta.
Dengan kisaran harga tersebut, kamu bisa memilih mobil bekas berkapasitas hingga 7 penumpang. Ini sangat cocok untuk yang sering bepergian bersama keluarga.
Beberapa pilihan mobil bekas ini memang bukan keluaran baru. Meski demikian, banyak yang masih layak pakai dan siap jalan jauh.
Modelnya pun beragam, dari MPV hingga SUV lawas. Dulu populer, kini hadir lagi di pasar mobil bekas dengan harga ramah kantong.
Mobil Bekas Keluarga Seharga Honda Vario
Dilansir dari situs OLX pada Senin, 28 Juli 2025, berikut ini daftar mobil bekas keluarga yang dijual hampir setara dengan harga sepeda motor Honda Vario.
1. Kia Carnival Tahun 2000
Untuk yang mendambakan kabin lega, Kia Carnival 2000 ini dapat dipertimbangkan sebagai salah satu mobil bekas untuk keluarga.
Baca Juga: 6 Mobil Bekas untuk Keluarga Rp30 Jutaan: Muat hingga 7 Orang, Mesin Bandel, dan Irit!
MPV ini memiliki mesin di atas 2.000 cc dan sudah dibekali sunroof. Meski harganya setara sepeda motor Vario, fitur dan dimensinya tetap memadai.
Mobil bekas ini menggunakan transmisi otomatis, AC masih dingin, dan bodi putih. Dokumen disebut lengkap dan sudah siap balik nama.
Interiornya tidak dijabarkan secara detail. Namun, diketahui jika unit ini ada di Cikupa, Tangerang, dengan harga Rp22 juta.
2. Daihatsu Zebra Tahun 1991
Daihatsu Zebra 1991 merupakan salah satu legenda mobil bekas keluarga yang tetap diminati karena kepraktisan dan ruang kabinnya yang luas.
Meskipun usianya tidak muda, mobil ini tetap fungsional. Desain bodinya sederhana, tapi tetap fungsional untuk kebutuhan keluarga.
Berita Terkait
-
6 Mobil Bekas untuk Keluarga Rp30 Jutaan: Muat hingga 7 Orang, Mesin Bandel, dan Irit!
-
Bujet 60 Juta? Ini 4 Rekomendasi Mobil Bekas Irit BBM dan Pajak Ringan yang Bisa Kamu Bawa Pulang!
-
6 Ciri Mobil Bekas Tidak Layak Beli, Jangan Sampai Rugi Dua Kali
-
Pusing Cari Mobil bekas untuk Keluarga? Ini 5 Pilihan Terbaik di Bawah Rp50 Juta, Pajak Ringan!
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas City Car Murah Terbaik Harga Rp 70 Jutaan, Irit di Kelasnya!
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Insentif Mobil Listrik Berbasis Bahan Baku Lokal, Toyota: Industri Domestik Siap?
-
5 Motor Matic Kecil untuk Wanita, Cocok buat Belanja hingga Ngampus
-
Dibuka Pekan Depan, IIMS 2026 Dibanjiri Brand Otomotif Asal China
-
Langkah Strategis Mazda Hadirkan Dealer Standar Global di Mataram
-
Terpopuler: Fitur Baru Xpander Makin Stabil di Tikungan, Mobil Gampang Dirawat Jarang ke Bengkel
-
7 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Ibu-Ibu yang Lincah dan Gesit, Mulai Rp60 Jutaan
-
7 Mobil Mungil yang Gampang Dirawat dan Tidak Sering ke Bengkel
-
Mengenal Teknologi AYC yang Bikin Mitsubishi Xpander Terbaru Makin Stabil di Tikungan
-
4 Mobil Bekas Toyota dari yang Mewah dan Reliabel hingga Super Langka, Mesin Serba Mirip!
-
Beli Mobil Bekas Pajak Mati, Bagaimana Mengurusnya? Ini Dokumen yang Perlu Disiapkan