Suara.com - Kegagalan Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon menjuarai ajang BWF World Tour Finals 2019 pekan lalu tak berimbas pada peringkat mereka pada ranking BWF terbaru.
Menjelang akhir tahun 2019, pasangan ganda putra Indonesia ini tetap kokoh di ranking 1 dunia.
Berdasarkan ranking BWF terbaru yang dirilis pada, Selasa (17/12/2019), di pekan 51 ini, Kevin/Marcus mengoleksi 105.803 poin.
Luar biasanya, ini merupakan kali ketiga Kevin/Marcus menutup akhir tahun dengan menempati ranking 1 dunia, sejak pertama kali menduduki posisi tersebut pada 28 September 2017.
Posisi kedua juga masih ditempati pasangan ganda putra Indonesia lainnya, Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan.
Hendra/Ahsan yang menjadi juara BWF World Tour Finals 2019 mengoleksi 99.500 poin.
Berikut 10 Besar ranking BWF terbaru di masing-masing sektor:
TUNGGAL PUTRA
- Kento Momota (Jepang): 111.918 Poin
- Chou Tien Chen (China Taipei): 80.548 Poin
- Chen Long (China): 79.640 Poin
- Anders Antonsen (Denmark): 77.600 Poin
- Viktor Axelsen (Denmark): 75.788 Poin
- Jonatan Christie (Indonesia): 73.640 Poin
- Anthony Sinisuka Ginting (Indonesia): 72.562 Poin
- Shi Yu Qi (China): 64.521 Poin
- Ng Ka Long Angus (Hong Kong): 62.602 Poin
- Kanta Tsuneyama (Jepang): 57.098 Poin
TUNGGAL PUTRI
Baca Juga: Hindari Doping, Federasi Angkat Besi, Berat dan Binaraga RI Dibubarkan
- Chen Yu Fei (China): 96.765 Poin
- Tai Tzu Ying (China Taipei): 95.675 Poin
- Akane Yamaguchi (Jepang): 88.650 Poin
- Nozomi Okuhara (Jepang): 87.186 Poin
- Ratchanok Intanon (Thailand): 78.485 Poin
- Pusarla V. Sindhu (India): 72.914 Poin
- He Bing Jiao (China): 69.770 Poin
- Michelle Li (Kanada): 61.405 Poin
- An Se Young (Korsel): 60.750 Poin
- Carolina Marin (Spanyol): 59.600 Poin
GANDA PUTRA
- Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon (Indonesia): 105.803 Poin
- Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan (Indonesia): 99.500 Poin
- Takeshi Kamura/Keigo Sonoda (Jepang): 82.103 Poin
- Li Jun Hui/Liu Yu Chen (China): 81.550 Poin
- Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto (Indonesia): 74.135 Poin
- Hiroyuki Endo/Yuta Watanabe (Jepang): 73.133 Poin
- Lee Yang/Wang Chi-Lin (China Taipei): 64.608 Poin
- Aaron Chia/Soh Wooi Yik (Malaysia): 61.301 Poin
- Choi Solgyu/Seo Seung Jae (Korsel): 59.860 Poin
- Goh V Shem/Tan Wee Kiong (Malaysia): 59.750 Poin
GANDA PUTRI
- Chen Qing Chen/Jia Yi Fan (China): 100.110 Poin
- Yuki Fukushima/Sayaka Hirota (Jepang): 93.652 Poin
- Mayu Matsumoto/Wakana Nagahara (Jepang): 93.233 Poin
- Misaki Matsutomo/Ayaka Takahashi (Jepang): 78.222 Poin
- Kim So Yeong/Kong Hee Yong (Korsel): 77.200 Poin
- Lee So Hee/Shin Seung Chan (Korsel): 76.260 Poin
- Du Yue/Li Yin Hui (China): 73.179 Poin
- Greysia Polii/Apriyani Rahayu (Indonesia): 70.305 Poin
- Jongkolphan Kititharakul/Rawinda Prajongjai (Thailand): 58.877 Poin
- Li Wen Mei/Zheng Yu (China): 56.420 Poin
GANDA CAMPURAN
- Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong (China): 111.802 Poin
- Wang Yi Lyu/Huang Dong Ping (China): 99.312 Poin
- Yuta Watanabe/Arisa Higashino (Jepang): 84.193 Poin
- Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai (Thailand): 83.463 Poin
- Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti (Indonesia): 76.647 Poin
- Chan Peng Soon/Goh Liu Ying (Malaysia): 68.290 Poin
- Seo Seung Jae/Chae Yujung (Korsel): 67.948 Poin
- Goh Soon Huat/Lai Shevon Jemie (Malaysia): 62.062 Poin
- Hafiz Faizal/Gloria Emanuelle Widjaja (Indonesia): 60.811 Poin
- Tang Chun Man/Tse Ying Suet (Hong Kong): 57.816 Poin
Berita Terkait
-
Tembus 6 Besar Dunia dalam 6 Bulan, Fajar/Fikri Bidik Tahta Tertinggi di Malaysia Open 2026
-
Ranking BWF Ganda Putra 2026: Indonesia dan Malaysia Dominasi Top 20
-
Ranking BWF Tunggal Putri 2026: Indonesia Masih Bertumpu pada Putri Kusuma Wardani
-
Ranking BWF Januari 2026: Jonatan Christie Bertahan di 4 Besar Dunia, Satu Wakil Indonesia di Top 10
-
Ranking BWF Ganda Campuran: Jafar/Felisha Masuk 10 Besar usai Tembus Final Australia Open 2025
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Kejuaraan Beregu Asia 2026: Indonesia Satu Grup dengan Malaysia
-
Datangkan Pemain Jempolan, Kesatria Bengawan Solo Pasang Target Tinggi di IBL 2026
-
Avan Seputra Ingin Bawa Pengalaman Juara di Kesatria Bengawan Solo
-
Presiden Pelita Jaya Jakarta Ungkap Wacana Pembangunan Stadion Sendiri
-
Atlet Lari Indonesia akan TC ke Kenya sebagai Persiapan Asian Games 2026
-
Martina Ayu Pratiwi Diguyur Bonus Rp3,4 Miliar usai Raih 7 Medali SEA Games, Jumlah Terbanyak
-
Atlet Panjat Tebing Indonesia Dapat Tawaran Naturalisasi Negara Lain, Iming-iming Menggiurkan
-
Jadwal Proliga 2026 Hari Ini: JPE Tandang Electric, Bandung bjb Hadapi Livin Mandiri
-
Hadapi Anak Asuh Herry IP Lagi, Sabar/Reza Tetap Waspada Meski Unggul Rekor Pertemuan
-
Jadwal Malaysia Open 2026: Lima Wakil Indonesia Siap Tempur, Sabar/Reza Jumpa Anak Asuh Herry IP