Suara.com - Kabar buruk datang dari petinju legendaris Roberto Duran. Pria berusia 69 tahun ini dinyatakan positif mengidap Covid-19.
Kabar Roberto Duran positif Covid-19 disampaikan putranya, Robin Duran, di akun Instagram, Kamis (25/6/2020).
"Hasil tes ayah baru saja kami terima, dan dokter mengonfirmasi dia positif Covid-19," tulis Robin.
Kekinian mantan petinju asal Panama itu tengah dirawat di sebuah rumah sakit.
Berikut lima fakta mengenai legenda tinju dunia Roberto Duran:
1. Rekor Tanding
Roberto Duran memulai debut tinju profesional pada Februari 1968 saat masih berusia 16 tahun.
Sejak saat itu, ia telah melakoni 119 pertarungan, dengan rincian 103 kali menang, 70 diantaranya lewat KO, dan 16 kali kalah.
Pada Oktober 2001, Roberto Duran memutuskan pensiun dari kancah tinju dunia.
Baca Juga: Kabar Buruk! Legenda Tinju Dunia Roberto Duran Positif Covid-19
2. Juara Dunia
Selama kariernya Roberto Duran tercatat pernah menjadi juara dunia di empat kelas berbeda.
Dia pertama kali meraih gelar juara dunia kelas ringan WBA pada 26 Juni 1972 melawan Ken Buchanan dari Inggris.
Kala itu ia Roberto Duran menang TKO ronde 13 dari 15 ronde.
Setelah itu Roberto Duran tercatat menjadi juara dunia kelas welter, welter super dan menengah.
3. Julukan
Berita Terkait
-
Jadwal WBA Asia: Tibo Monabesa Hadapi Petinju Kazakhstan, Laga Panas di China
-
Hasil Tinju Dunia: Kalahkan Tyson Fury, Oleksandr Usyk Rengkuh Juara Kelas Berat Sejati
-
Mike Tyson Kembali Naik Ring Melawan Jake Paul untuk Duel Eksibisi
-
Tinju Dunia: Tyson Fury Siap Bertarung Habis-habisan Lawan Oleksandr Usyk
-
Tinju Dunia: Tyson Fury Tepis Isu Pensiun dan Umumkan Lima Duel Lawan Tiga Petinju
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Marco Bezzecchi Rajai Sprint Race, Bocah Pacu Jalur Dapat Sepatu Marc Marquez
-
Marco Bezzecchi Gila! Menyalip di Lap Terakhir, Hancurkan Dominasi Ducati di Mandalika
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Mandiri Looping for Life Edukasi 1.000 Siswa Mandalika dan Perkuat UMKM di MotoGP 2025
-
Kualifikasi MotoGP Indonesia: Marco Bezzecchi Lampaui Rekor Catatan Waktu Tercepat Jorge Martin
-
Marco Bezzecchi Segel Pole Position MotoGP Indonesia, Marc Marquez Tercecer
-
Jadwal dan Link Live Streaming MotoGP Mandalika 2025, Nonton di Sini
-
Final Trial Game Dirt 2025 Bandung: Duel Hidup-Mati M. Zidane vs Asep Lukman
-
Ajak Generasi Muda Cintai Alam, Rock Climbing Festival 2025 Digelar
-
Segera Bergulir! Ribuan Atlet Siap Adu Gengsi di PON Bela Diri 2025 Kudus