Suara.com - Pembalap Ducati Lenovo Team, Francesco Bagnaia, akhirnya memulai debut pada balapan pertama dengan berhasil meraih podium di MotoGP Qatar 2021.
Sempat bertarung memperebutkan posisi lima besar, pembalap baru Pertonas Yamaha, Valentino Rossi harus menelan pil pahit usai dirinya mengakhiri balapan dengan raihan posisi 12 di MotoGP Qatar.
Berita di atas adalah dua dari lima berita olahraga yang menarik di kanal sport Suara.com, sepanjang Selasa (13/10/2020) yang kami rangkum di bawah ini:
1. Terlempar dari 10 Besar, Valentino Rossi: Saya Terlalu Boros Ban
Sempat bertarung memperebutkan posisi lima besar, pembalap baru Pertonas Yamaha, Valentino Rossi harus menelan pil pahit usai dirinya mengakhiri balapan dengan raihan posisi 12 di MotoGP Qatar.
Nasib lebih buruk dialami rekan setimnya, Franco Morbidelli yang harus berpuas diri dengan duduk di urutan 18.
2. Sabet Podium di MotoGP Qatar 2021, Francesco Bagnaia Komentar Begini
Pembalap Ducati Lenovo Team, Francesco Bagnaia, akhirnya memulai debut di balapan pertama dengan raih podium di MotoGP Qatar 2021.
Baca Juga: Punya Motor Kencang, Johann Zarco Jengkel Gagal Menangi MotoGP Qatar 2021
Meski bukan meraih podium pertama, namun Bagnaia merasa senang bisa mempersembahkan poin ke timnya.
3. Rionny Apresiasi Penampilan Timnas Bulu Tangkis di Orleans Masters 2021
Timnas bulu tangkis Indonesia belum bisa membawa pulang gelar di Orleans Masters 23-28 Maret. Namun demikian, Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi PP PBSI Rionny Mainaky tetap mengapresiasinya penampilan timnas yang tampil maksimal di ajang BWF Super 100 itu.
Turun dengan tim pelapis seperti Chico Aura Dwi Wardoyo, Putri Kusuma Wardani, Akbar Bintang Cahyono, Winny Oktavina Kandow, dan lain-lain, pencapaian terbaik Skuad Garuda adalah menempatkan Sabar Karyaman Gutama/Moh. Reza Pahlevi Isfahani (ganda putra) dan Zachariah Josiahno Sumanti/Hediana Julimarbela (ganda Putri) sebagai semifinalis.
Tag
Berita Terkait
-
Francesco Bagnaia Akui Kesulitan Maksimalkan Potensi Motor Ducati
-
Francesco Bagnaia Krisis Performa, Ducati: Kami Sudah Lakukan Segalanya
-
Luka Doncic Alami Cedera Jari dan Kaki Kiri, Absen Sepekan
-
LeBron James Alami Gangguan Saraf, Absen di Awal Musim
-
MotoGP Indonesia: Luca Marini Tercepat di Sesi Latihan Bebas 1, Francesco Bagnaia Tercecer
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Raih 16 Gelar, PB Djarum Juara Umum Muria Cup Sirnas C 2025
-
Diledek Juara yang Membosankan, Islam Makhachev Berani Hajar Ilia Topuria?
-
Hancurkan Della Maddalena, Islam Makhachev: Buka Pintu White House, Saya Datang!
-
Perjuangan Maksimal Gregoria Mariska Meski Gagal Juara Kumamoto Masters 2025
-
Didukung Perpani, MilkLife Archery Challenge Seri 2 Alami Lonjakan Peserta 50 Persen
-
Ribuan Peserta Padati GBK! Indonesia Domino Tournament 2025 Resmi Bergulir Meriah
-
Jawaban Polos 'Bocah Ajaib' Arimbi Mengapa Pilih Posisi sebagai Opposite
-
Hany Budiarti Siap 'Comeback' di Proliga 2026 usai Punya Momongan? Begini Jawabannya
-
Jakarta Livin Mandiri Rekrut Yolla Yuliana untuk Proliga 2026
-
Mental Baja, Gregoria Mariska Tunjung Melaju ke Semifinal Kumamoto Masters 2025