Suara.com - Aksi mulia ditunjukkan oleh tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie sebagai bentuk kepedulian terhadap warga terdampak bencana.
Sementara spesialis ganda putri Indonesia, Greysia Polii, meraih menghargaan tak biasa. Peraih medali emas Olimpiade Tokyo 2020 itu mendapat Google Year In Search 2021 karena banyak dicari masyarakat.
Berita di atas adalah dua dari lima berita olahraga yang menarik di kanal sport Suara.com, sepanjang Kamis (9/12/2020) yang kami rangkum di bawah ini:
1. Greysia Polii Jadi Tokoh Paling Dicari Tahun 2021, Dapat Penghargaan dari Google
Spesiali ganda putri Indonesia, Greysia Polii, meraih menghargaan tak biasa. Peraih medali emas Olimpiade Tokyo 2020 itu mendapat Google Year In Search 2021 karena banyak dicari masyarakat.
Greysia Polii pun membagikan momen bahagia ini di akun Instagram pribadinya pada Rabu (8/12/202). Dalam postingannya itu, dia memegang penghargaannya sembari tersenyum.
2. Batal Tampil di Kejuaraan Dunia 2021, Jonatan Christie Lakukan Aksi Mulia
Aksi mulia ditunjukkan oleh tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie sebagai bentuk kepedulian terhadap warga terdampak bencana.
Baca Juga: Verstappen Jangan Coba-coba Tabrak Hamilton di F1 GP Abu Dhabi, Sanksinya Berat
Jonatan Christie melakukan penggalangan dana untuk korban erupsi Gunung Semeru yang meletus pada Sabtu, (4/12/2021) lalu.
3. Menpora Dukung Keputusan PBSI Mundur dari BWF World Championship
Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Zainudin Amali mendukung keputusan Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PBSI) yang memilih mundur dari BWF World Championship alias Kejuaraan Dunia BWF di Huelva, Spanyol pada 12-19 Desember mendatang.
"Saya sudah baca alasannya karena pandemi, sehingga kita sangat mendukung apa keputusan federasi," kata Zainudin Amali seperti dimuat Antara, Kamis (9/12/2021).
Tag
Berita Terkait
-
Alwi Farhan Juara Indonesia Masters 2026, Putus Puasa Gelar Tunggal Putra di Istora
-
KPK Cecar Eks Menpora Dito: Asal Usul Kuota Haji Tambahan Dipertanyakan
-
Eks Menpora Dito Akui Sempat Ditanya Penyidik KPK soal Mertua Sekaligus Bos Maktour
-
Mundur dari Indonesia Masters 2026, Jonatan Christie Pilih Jaga Kondisi
-
Daftar Pemain Unggulan yang Absen di Indonesia Masters 2026, Tak Hanya Jonatan Christie
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Hasil Proliga 2026 Putri Hari Ini: Poppy Aulia Bawa Electric PLN Gilas Popsivo Polwan
-
Aihi Takano Ikut Serta, Indonesia Womens Open 2026 Resmi Bergulir di BSD
-
Awal Musim Sempurna, Bernard Van Aert Raih Medali Emas di Track Asia Cup India
-
Ana/Trias Singkirkan Unggulan Teratas, Sukses Melaju ke Semifinal Thailand Masters 2026
-
Tunggal Putra Indonesia Pastikan Satu Tempat di Final Thailand Masters 2026
-
Hasil Thailand Masters 2026: Bungkam Unggulan 4, Ubed ke Semifinal!
-
Jadwal Proliga Gresik Hari Ini: Klub Megawati Hangestri Hadapi Medan Falcons
-
Link Live Streaming Thailand Masters 2026: 12 Wakil Indonesia Berjuang ke Semifinal
-
Gresik Phonska Tidak Terkalahkan Sepanjang Putaran Pertama Proliga 2026
-
Jadwal Perempat Final Thailand Masters 2026 Hari Ini, Alwi Farhan Cs Siap Tempur