Suara.com - Delapan wakil Indonesia akan melanjutkan perjuangan pada babak kedua turnamen level Super 300 Hylo Open 2022 di Saarlandhalle, Saarbrücken, Jerman, Kamis (3/11/2022).
Dari delapan wakil tersebut, dua di antaranya akan saling berhadapan pada babak kedua yang mempertemukan tunggal putra Jonatan Christie dan Chico Aura Dwi Wardoyo.
Itu akan menjadi perjumpaan ketiga antara kedua pemain tersebut dengan dua pertemuan sebelumnya dimenangi oleh Jonatan.
Selanjutnya, satu-satunya harapan ganda putra Indonesia Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin akan menantang pasangan nomor satu dunia asal Jepang Takuro Hoki/Yogi Kobayashi.
Apabila melihat rekor pertemuan, Leo/Daniel mempunyai catatan bagus saat mengalahkan pasangan Jepang itu pada babak pertama Japang Open 2022, Agustus lalu.
Demikian juga dengan tunggal putra Anthony Sinisuka Ginting yang memiliki modal positif untuk menghadapi wakil Jepang Kodai Noroka, yang sebelumnya pernah dia kalahkan pada final Singapore Open 2022.
Berikut delapan wakil Indonesia yang bertanding di babak kedua atau babak 16 besar Hylo Open 2022, Kamis (3/11/2022) WIB, mulai 15.00 WIB :
Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin vs Takuro Hoki/Yogi Kobayashi (Jepang)
Anthony Sinisuka Ginting vs Kodai Noroka (Jepang)
Baca Juga: Main Agresif Jadi Kunci Kemenangan Anthony Ginting Taklukkan Nhat Nguyen
Shesar Hiren Rhustavito vs Loh Kean Yew (Singapura)
Jonatan Christie vs Chico Aura Dwi Wardoyo
Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati vs William Villeger/Anne Tran (Prancis)
Tag
Berita Terkait
-
Alwi Farhan Juara Indonesia Masters 2026
-
Runner Up Lagi, Raymond/Nikolaus Gagal Putus Kutukan Ganda Putra di Istora
-
Alwi Farhan Juara Indonesia Masters 2026, Putus Puasa Gelar Tunggal Putra di Istora
-
Target 5 Emas Terpenuhi, Indonesia Bidik Juara Umum Para Bulu Tangkis di ASEAN Para Games 2025
-
Kalahkan Unggulan Malaysia, Sabar/Reza Tembus Semifinal Indonesia Masters 2026
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
-
Festival Bidar Palembang: Tradisi Sungai Musi yang Bertahan Sejak Zaman Kesultanan
Terkini
-
Performa Atlet Jadi Prioritas, PBSI Percayakan Le Minerale sebagai Official Mineral Water
-
Rahasia Indonesia Lampaui Target di ASEAN Para Games 2025, Raih 392 Medali!
-
Atletik Indonesia: Zohri dan Odekta Awali Musim di Kejuaraan Asia Indoor 2026
-
Pelatih Beberkan Alasan Jafar/Felisha Tidak Tampil di Thailand Masters 2026
-
Anthony Ginting Absen di Thailand Masters 2026, Pelatih Beberkan Alasannya
-
Jadwal Thailand Masters 2026: 9 Wakil Indonesia Tampil di Hari Pertama, Ada Lanny/Apriyani
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026 Seri Gresik: Mulai 29 Januari, 9 Laga Panas di GOR Tri Dharma
-
Ginting dan Jafar/Felisha Absen di Thailand Masters 2026, Indonesia Tetap Turunkan Kekuatan Penuh
-
Apparel Timnas Indonesia Lebarkan Sayap Gandeng VR46 Tiga Tahun
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up