- MotoGP Mandalika 2025 diproyeksi bawa dampak ekonomi Rp4,8 triliun.
- Event multiyears ini berlangsung hingga 2031, jadi momentum sport tourism Indonesia.
- Erick Thohir dan Kemenpora tekankan kolaborasi lintas pihak sebagai kunci sukses.
“Dulu olahraga hanya dipandang dari sisi prestasi. Sekarang, kita lihat bagaimana olahraga berkontribusi langsung pada ekonomi, budaya, dan pariwisata. Inilah wajah baru industri olahraga Indonesia,” ucap Isnanta.
Harapannya, kesuksesan Mandalika bisa menginspirasi daerah lain untuk menghadirkan event serupa.
“Kita ingin cerita sukses Mandalika tidak berhenti di sini. Ke depan, event olahraga internasional harus lebih banyak hadir di Indonesia. Dari Sabang sampai Merauke, semua punya potensi,” tambahnya.
Pihak Dorna selaku promotor MotoGP juga menyampaikan apresiasinya.
Mereka menyebut Mandalika memberi dampak nyata, baik bagi masyarakat Lombok maupun bagi promosi pariwisata Indonesia di mata dunia.
“Kolaborasi adalah bagian penting kesuksesan event ini,” ujar perwakilan Dorna sambil menyampaikan terima kasih atas dukungan seluruh pihak.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Lampaui Ranah Lapangan Hijau, Brand Sportswear Jepang Kolaborasi dengan VVUP di Jakarta
-
Pemain NBA Didenda Rp417 juta karena Ngomong Kasar di Siaran TV
-
Perjalanan Manis Janice Tjen di 2025: Tembus 50 Besar Dunia dan Rajai SEA Games
-
Naoya 'The Monster' Inoue Pertahankan Gelar, Ini Daftar Lengkap Juara Dunia WBC Terbaru
-
Gregoria Jalani Masa Pemulihan, PBSI Pastikan Pendampingan Medis hingga Psikologis
-
BWF Resmi Beri 'Protected Ranking' untuk Gregoria Mariska Tunjung
-
Tangerang Hawks Datangkan Eks Pemain Timnas Muda Brasil untuk IBL 2026
-
Tak Berbentuk! Potret Mobil Lexus SUV Anthony Joshua Ringsek Parah Usai Kecelakaan Maut di Nigeria
-
Kronologis Petinju Anthony Joshua Alami Kecelakaan Maut di Nigeria, Dua Orang Meninggal Dunia
-
Erick Thohir Jelaskan Kapan Bonus Medali Emas SEA Games 2025 Cair