- Tiga divisi WBO mengalami pergeseran juara dalam ajang “Night of Champions” di Arab Saudi.
- Devin Haney, Abdullah Mason, dan Jesse Rodriguez tampil dominan merebut gelar masing-masing.
- Duel-duel ini diprediksi memicu efek domino besar di peta tinju dunia.
Sang juara WBO dan WBC sukses menumbangkan Fernando Martinez—pemegang sabuk WBA—melalui KO di menit 1:25 ronde 10 lewat hook kiri balik yang tepat sasaran.
Rodriguez tampil impresif sejak awal. Efisiensi pukulan dan tekanan nonstop membuat Martinez kesulitan, bahkan mengalami patah hidung.
Dengan hasil ini, Rodriguez kini memegang tiga sabuk sekaligus: WBO, WBC, dan WBA.
WBO menyebut “Night of Champions” sebagai ajang yang mengubah lanskap tinju dunia.
“Penggemar tinju memiliki banyak hal untuk dibicarakan dan efek domino dari pertarungan ini akan terasa di divisi-divisi tinju selama berbulan-bulan ke depan,” tulis WBO.
Tak berlebihan jika gelaran di Riyadh ini dianggap sebagai salah satu malam paling berpengaruh untuk peta persaingan juara tahun ini, demikian Antara.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 Mobil Terbaik untuk Lansia: Fitur Canggih, Keamanan dan Kenyamanan Optimal
- 10 Mobil Mini Bekas 50 Jutaan untuk Anak Muda, Sporty dan Mudah Dikendarai
- 5 Tablet RAM 8 GB Paling Murah yang Cocok untuk Multitasking dan Berbagai Kebutuhan
- 6 Motor Paling Nyaman untuk Boncengan, Cocok buat Jalan Jauh Maupun Harian
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
Pilihan
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
-
Profil Superbank (SUPA): IPO Saham, Harga, Prospek, Laporan Keuangan, dan Jadwal
-
Jelang Nataru, BPH Migas Pastikan Ketersediaan Pertalite Aman!
-
Dua Emiten Pemenang Lelang Frekuensi 1,4 GHz Komdigi: Penawaran Capai Rp 400 Miliar
Terkini
-
Jadwal Sadis SEA Games 2025, Timnas Basket Indonesia Enggan Mengeluh
-
Gandeng Kejaksaan Agung, Kemenpora Awasi Anggaran Pemuda dan Olahraga Secara Ketat
-
4 Pembalap Ini Jadi Jagoan Jorge Lorenzo Juara Dunia MotoGP 2026
-
Makin Berkembang, Jorge Lorenzo Klaim Aprillia Bisa Bersaing dengan Ducati
-
Formula 1: Lewis Hamilton Blak-blakan Sulit Temukan Keseimbangan dalam GP Las Vegas
-
Serba-serbi SEA Games 2025: Desain Medali Unik Padukan Motif Khas Thailand
-
Duo Marquez Rayakan Sukses MotoGP 2025 di Kampung Halaman, Disambut dengan Meriah
-
Jadi Finalis Australia Open 2025, Jafar/Felisha Ingin Tampil Lepas di SEA Games 2025
-
Fajar/Fikri Bangga Juniornya Juara Australia Open 2025, Optimistis Masa Depan Ganda Putra
-
Juara Australia Open 2025, Raymond/Joaquin Ungkap Target Selanjutnya