Suara.com - Baru-baru ini seorang cowok dikecam oleh warganet karena numpang foto di mobil sport orang lain, tetapi reaksi pemilik mobil tersebut malah bikin salut.
Berawal dari seorang cewek cantik yang menemukan foto mobil sport miliknya di postingan Instagram orang lain. Nampak dalam foto seorang cowok berpose di depan mobilnya.
Cewek cantik ini pun membagikan temuannya lewat akun Twitter @marslerose. Kisahnya ini menjadi viral di Twitter hingga mendapatkan lebih dari 13 ribu retweet dan 7 ribu likes.
Warganet pun merasa geram akan aksi cowok yang sok-sokan berpose di depan mobil sport milik cewek cantik ini. Postingan foto cowok tersebut akhirnya dikecam warganet.
Foto yang dipostingkan di akun Instagram cowok tersebut langung dibanjiri komentar warganet. Bahkan didominasi komentar kecaman dan makian.
Menurut warganet, tak perlu sok-sokan berpose di mobil orang biar terlihat keren. Atau biar terlihat punya mobil sport keren, padahal aslinya punya orang.
Lalu bagaimana reaksi cewek cantik pemilik mobil sport tersebut? Ternyata reaksinya tidak seperti warganet yang terbakar emosi.
Cewek cantik ini tak mempermasalahkan ada orang numpang foto di mobil sport miliknya. Namun ia malah heran dengan kecaman netizen yang keterlaluan kepada cowok tersebut.
"Random kid dengan mobil saya, saya tidak keberatan tetapi, lihat komentarnya," tulisnya di postingan yang viral di Twitter.
Baca Juga: Lagi Viral di Instagram, Tukang Bangunan Bisa Jadi Influencer Juga
Pemilik mobil sport ini juga meminta netizen untuk tidak mengecam cowok tersebut, apalagi ia masih muda. Cewek cantik ini pun menyayangkan kenapa netizen sekejam itu.
Alih-alih ikutan memarahi si cowok, pemilik mobil ini malah mengajaknya foto bareng. Keduanya berpose di depan mobil sport milik si cewek cantik ini.
"Kalian kecam dia, tentu saja saya harus datang untuk melihat apakah ia baik-baik saja, dia anak yang baik. Titik," tulisnya dengan foto bersama si cowok.
Apa yang dilakukan cewek cantik ini pun menuai pujian dari netizen. Banyak yang menyanjungnya, dan memuji cewek cantik pemilik mobil tersebut.
Tak sedikit pula netizen yang iri dengan cowok tersebut karena bisa didatangi dan berfoto dengan cewek secantik pemilik mobil sport tersebut.
Penasaran seperti apa cantiknya cewek yang viral di Twitter ini? Inilah cewek cantik pemilik mobil sport yang bikin kagum netizen.
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi Mobil Sedan Sporty Rp70 Jutaan: Tangguh, Aura Mewah, dan Ramah Buat Jalanan Kota
-
BMW M2 Makin Ganas! Lebih Bertenaga Setera M3
-
Tersangka Korupsi Rp 1,98 Triliun, Total Utang Nadiem Makarim Setara 100 Supercar
-
Nasib Mobil Transmisi Manual di Tengah Transmisi Otomatis yang Kian Diminati
-
5 Fakta tentang Honda Prelude: Pesaing Toyota GR86 yang Bikin Penasaran
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Indonesia AI Day: Indosat Percepat Lahirnya Talenta AI dari Perguruan Tinggi
-
BCA Rilis Aplikasi myBCA versi Smartwatch, Bisa Apa Saja?
-
Harga Spotify Premium di Indonesia Makin Mahal Gegara AI, Cek Daftar Harga Barunya
-
15 Kode Redeem FC Mobile 17 November: Dapatkan Ribuan Gems dan Anniversary Pack
-
Garena Rilis Game Baru Choppy Cuts, Ada Karakter Free Fire
-
Cara Mematikan Autocorrect di iPhone dengan Mudah
-
Cara Mematikan Fitur Autocorrect di HP Android agar Mengetik Bebas Gangguan
-
Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2026 Lengkap
-
5 Rekomendasi Tablet Multitasking Terbaik untuk Ilustrator
-
Empat Tim Esports Indonesia Siap Tempur di APAC Predator League 2026