Suara.com - Player EVOS Legends, Wann baru-baru ini hadir di Empetalk bersama Jonathan Liandi. Dalam video tersebut, Wann mengungkap rencana pensiun dirinya dari pro scene Mobile Legends.
Usai membawa EVOS Legends menjuarai sejumlah turnamen bergengsi, Wann beberapa waktu ini dirumorkan untuk segera pensiun akibat masalah kesehatan yang ia alami.
Terkait hal ini, saat hadir di Empetalk bersama sang kekasih, Gebiann, Wann lalu memberikan jawabannya. Diakui oleh Wann, dirinya saat ini tidak lagi berpikir untuk menjadi pro player.
Hal tersebut tidak lain karena kondisi kesehatan mata pro player asal Pontianak ini. Wann menyebut jika dirinya tidak ingin memberikan beban untuk timnya karena performa yang kurang maksimal.
"Jujur, sekarang gue lebih nggak mikir buat jadi pro player, karena kondisi mata juga. Takut nggak bisa memberikan yang terbaik untuk tim" jelas Wann.
Dalam video tersebut, Wann mengungkap kondisi matanya yang mengharuskan dirinya untuk beristirahat selama 15 menit setiap bermain game Mobile Legends.
Hal tersebut dirasa Wann sangat tidak memungkinkan untuk dirinya yang bekerja sebagai seorang pro player dan harus sering menggunakan HP untuk bermain dan berlatih.
Meskipun sudah mengungkap kemungkinan untuk pensiun dari pro scene Mobile Legends, masih belum diketahui apakah Wann akan masuk dalam roster EVOS Legends untuk MPL Season 10 mendatang atau tidak.
Baca Juga: Konsisten di MPL Season 9, EVOS Clover Nggak Masuk Kategori Top 5 Goldlaner
Berita Terkait
-
Greysia Polii akan Gantung Raket? Benarkah Demikian?
-
Om Hans Umumkan Pensiun! Ini Sepak Terjang Hans-Kristian Vittinghus Sebagai Pebulutangkis
-
Dukung Pengembangan Sektor Asuransi dan Dana Pensiun, IFG Gelar Konferensi Internasional
-
Pensiun Jadi Bintang Panas, Ini 3 Sumber Kekayaan Miyabi Sekarang
-
Kisah Tarmizi Guru Honorer di Aceh Diangkat Jadi PPPK Jelang Pensiun, Sudah Mengabdi 33 Tahun
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
33 Kode Redeem FF Aktif 12 Januari 2026, Bundle Ryomen Sukuna Siap Hadir
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 12 Januari 2026, Ada Bocoran Pemain OVR 117 di Event TOTY
-
Terpopuler: Kode Redeem FC Mobile Terbaru Banjir Hadiah, HP RAM 8 GB di Bawah Rp1,5 Juta
-
21 Kode Redeem FC Mobile 11 Januari 2026, Dapatkan Ribuan Gems hingga Pemain Legendaris
-
Daftar 28 Kode Redeem FF 11 Januari 2026, Cek Bocoran Event Ramadan Lost Treasure
-
7 HP Kamera AI Terbaik Harga Rp1 Jutaan, Foto Auto Jernih Tanpa Editing
-
4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
-
Spesifikasi Up Phone, HP Buatan Indonesia yang Desainnya Mirip iPhone
-
5 HP Rp2 Jutaan Kamera Terbaik 2026 untuk Konten Kreator
-
Cara Membuat Subtitle Otomatis di CapCut untuk Video TikTok dan Instagram