Suara.com - PUBG Mobile kembali membagikan skin permanen gratis kepada para pemain. Kali ini yang dibagikan adalah skin senjata UMP45 Bowknot.
"Lewat event bertajuk Gift a UMP45 Skin to You, pemain hanya perlu menyelesaikan rangkaian misi sederhana untuk bisa mengklaim hadiah ini," kata PUBG Mobile Indonesia dalam keterangannya, Kamis (21/7/2022).
Seluruh pemain dapat mengakses halaman event Gift a UMP45 Skin to You pada periode 18-31 Juli 2022. Saat pertama kali masuk ke halaman event, pemain akan mendapatkan bonus progres awal mulai dari 50 persen.
"Pemain dapat mengklaim hadiah UMP45 Bowknot permanen gratis setelah progres mencapai 100 persen," lanjut PUBG Mobile Indonesia.
Untuk meningkatkan progres, pemain dapat menyelesaikan rangkaian misi harian sederhana. Baik itu dari login, online selama satu jam, menyelesaikan tiga match mode Klasik, dan membagikan halaman event.
Setiap pemain dapat mengumpulkan maksimal 4 persen progres dalam sehari.
Selain itu, pemain juga bisa saling berbagi kode pertemanan yang terdapat di halaman event untuk mendapatkan hadiah tambahan berupa lima Kupon Peti Klasik. Caranya, pemain hanya perlu memasukkan kode pemain lain ke dalam kolom yang tersedia.
Tak hanya event berhadiah skin UMP45 Bowknot, saat ini PUBG MOBILE juga berbagi banyak hadiah gratis melalui rangkaian event bertajuk Season Reunion.
Ada pula keseruan lainnya di PUBG MOBILE Versi 2.1 ini, terutama mode permainan Ancient Secret, konser virtual BLACKPINK, serta Royal Pass Month 13 bertajuk Exo-Genesis.
Baca Juga: Diterapkan Bertahap, Tunggak Pajak Kendaraan Bisa Berakhir dengan Penghapusan Data Permanen
Berita Terkait
-
Purbaya Yakin MBG Paling Cepat Habiskan Anggaran di Awal 2026
-
MBG Kembali Digulirkan, Ini Catatan Kritis JPPI Soal Arah Pendidikan
-
5 Rekomendasi Mudik Gratis Lebaran 2026: Bisa Bareng Indomaret, Bagaimana Caranya?
-
Mewah, SPPG Nganjuk Hadirkan MBG dengan Menu Kuliner Nusantara
-
Soal SPPG Terafiliasi Pejabat, BGN: Hak Semua WNI!
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Cara Mengecek HP Disadap atau Tidak, Lakukan Pemeriksaan Ini
-
2026 Siap Ganti HP? Ini 5 HP Terbaru Harga Rp2 Jutaan, Layar AMOLED Baterai Jumbo
-
Xiaomi Rilis Redmi Soundbar Speaker 2 Pro 2026, Harga Lebih Terjangkau
-
5 Rekomendasi HP Oppo RAM 8 GB Terbaik 2026, Performa Gacor!
-
Oppo Reno 15 Pro Mini Debut: Bodi Mirip iPhone 17, Harga Lebih Murah
-
68 Kode Redeem FF Terbaru 9 Januari: Raih Bundle Nightmare dan Skin Heartrocker
-
Berapa Harga POCO M8 Pro 5G? HP Kelas Menengah Rasa Flagship, tapi Minus Fitur Ini!
-
7 Laptop Gaming di Bawah Rp10 Juta Paling Worth It, Nge-Game Berat Lancar Jaya
-
Huawei MatePad 12 X 2026 Resmi Hadir di Indonesia, Tablet Tipis Rasa PC dengan Desain Ringkas
-
Mantan Sutradara Assassin's Creed: Tim Kecil Bakal Jadi Masa Depan Game AAA