Suara.com - Tom Lembong resmi ditangkap oleh Kejaksaan Agung (Kejagung) terkait kasus dugaan korupsi impor gula periode 2015-2016 pada Selasa (29/10/2024) lalu. Beberapa video viral memperlihatkan cocoklogi netizen TikTok tentang 'clue' dari Kaesang atas kasus yang sedang heboh.
Sebagai catatan, ini merupakan cocoklogi sehingga termasuk isu yang belum diketahui kebenarannya. Meski begitu, netizen TikTok percaya bahwa video viral Kaesang memberikan beberapa clue atau petunjuk. Salah satu akun yang menyoroti clue dari Kaesang adalah @kocapse.
"Qlue harga roti Rp 400 ribu dari Kaesang Pangarep soal roti Kaesang Pangarep sudah terpecahkan. Tom Lembong jadi tersangka kasus impor gula yang merugikan negara Rp 400 miliar," tulis akun tersebut.
Beberapa akun lain yaitu @kak.nden, @ratu_lee, dan @rofie_ash turut melakukan cocoklogi video viral yang dianggap sebagai clue dari Kaesang.
"Sebuah clue atau hanya sebuah kebetulan," tulis @rofie_ash. Video memperlihatkan Kaesang sedang menggendong seekor ayam. Postingan selanjutnya menampakkan terdapat pemberitaan kasus korupsi pengadaan ternak ayam pada September 2024 senilai Rp 9,18 miliar di NTB.
Tas mewah Kaesang juga dihubungkan netizen dengan kasus korupsi timah yang menjerat Helena Lim. Crazy rich itu dikenal sebagai pengoleksi tas branded senilai ratusan juta hingga miliaran rupiah.
"Belum juga kelar clue. Roti 400 ribu, gendong ayam jago, eh sekarang udah main Tamiya, clue apalagi toh Kaesang ini," tulis @kak.nden.
Netizen lantas menghubungkannya dengan dugaan kasus Formula E. "Formula E ketar-ketir melihat ini," balas @kakedi. Video 'clue Kaesang' terbaru memperlihatkan bahwa putra bungsu mantan Presiden RI Jokowi ini sedang menginjak rumput.
"Nomor punggungnya lucu, pakai acara nginjak rumput. Mas Kaesang ngapain tuh," ungkap @ratu_lee.
Baca Juga: Intip Aset Kekayaan Tom Lembong, Eks Menteri Perdagangan Ternyata Tak Punya Rumah dan Mobil?
"Paling ini 8,9 miliar rumput JIS. Pasti bentar lagi kasus JIS diusut," ungkap @r**mo*peng.
Video cocoklogi clue dari Kaesang yang dihubungkan dengan dugaan kasus besar mendapat beragam komentar di media sosial.
"Kalau beneran Formula E ada tersangka baru. Fiks Kaesang cenayang," kata @gu**i**ki.
"Jangan-jangan Kaesang The Simpson," balas @b**mm.
"Coba aparatnya berani selidiki dari mana harta Kaesang itu," sindir @je**g**naga.
"Injak rumput 2 kali. Ini clue menpora 2 periode tahun lalu siapa ya," pendapat @ab**lr**man.
Berita Terkait
-
Tom Lembong Dipenjara Gegara 'Kebijakan' 2015, Netizen Komen Soal Ini
-
Agar Tak Dianggap Politisasi Hukum, ICW Minta Kejagung Lakukan Ini di Kasus Tom Lembong
-
Gugat UU Tipikor, Ahli Hukum: Kerugian Negara Bukan Satu-Satunya Indikasi Korupsi
-
Satroni KPK, Abraham Samad Desak Usut Dugaan Korupsi Keluarga Jokowi
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
33 Kode Redeem FC Mobile 31 Januari 2026 Terbaru Malam Ini, Banjir Gems dan Voucher TOTY
-
Galaxy AI Telah Ubah Cara Kita Tingkatkan Produktivitas dan Kreativitas
-
45 Kode Redeem FF 31 Januari 2026 Malam Ini, Ada Item Gorengan Kemeja PUBG Gratis
-
REDMI Note 15 Resmi Hadir di Indonesia, Usung Ketahanan Ekstra dan Performa Seimbang
-
Dari Transaksi Harian ke Perjalanan Global Lewat Integrasi Program Poin
-
Oppo A6t Series Resmi Debut di Indonesia, Bawa Baterai Jumbo 7000mAh, Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Siapa Saja Roster MPL ID Season 17? Intip Bocoran Pemain dan Jadwal Pertandingannya
-
realme P4 Power 5G Resmi Meluncur, Buka Era Baru Smartphone dengan Baterai 10.001mAh
-
7 Rekomendasi Smartwatch Xiaomi Terbaik 2026, Mulai Rp300 Ribuan
-
7 HP Murah Rp1 Jutaan Desain Premium, Kamera Apik Anti Ketinggalan Zaman di 2026