Suara.com - Ulang tahun ke-21 Camillia Laetitia Azzahra atau Zara, putri sulung Ridwan Kamil dan Atalia Praratya, pada 17 Agustus 2025 menjadi sorotan publik.
Dalam unggahan di Instagram, Atalia membagikan foto kebersamaan dengan Zara yang tampil dalam balutan kebaya hitam dan kain batik.
Ia menuliskan doa sederhana penuh kasih, berharap Zara tetap ceria sesuai namanya, tumbuh dengan indah, serta tangguh menghadapi setiap badai kehidupan.
Atalia juga berpesan agar putrinya menjadi yang terbaik menurut versinya sendiri dan Tuhannya. Namun, alih-alih fokus pada pesan tersebut, warganet justru memperdebatkan agama Zara.
Penyebutan kata “Tuhanmu” dalam caption Atalia ditafsir sebagian netizen sebagai tanda perbedaan keyakinan, terlebih setelah Zara sebelumnya memutuskan melepas hijab.
Kolom komentar pun dipenuhi pro-kontra: ada yang menduga Zara sudah berpindah keyakinan, namun tidak sedikit yang menilai istilah itu hanya menekankan hubungan personal Zara dengan Tuhan, bukan berarti pindah agama.
Host/Video Editor: Emma/Faqih
Berita Terkait
-
Ketua KPK Pastikan Akan Memanggil Ridwan Kamil Terkait Korupsi Iklan BJB, Tapi...
-
KPK 'Obok-obok' Rekening Ridwan Kamil Sekeluarga, Jejak Duit Korupsi BJB Ditelusuri Sampai ke Akar!
-
KPK Telusuri Aliran Uang Korupsi Bank BJB ke Keluarga Ridwan Kamil
-
Ridwan Kamil Siap-siap, KPK Akan Panggil Dalam Waktu Dekat Terkait Kasus Pengadaan Iklan Bank BJB
-
Berapa Harga Mercy BJ Habibie yang Dibeli Ridwan Kamil? Kini Mau Dikembalikan ke Keluarga
Terpopuler
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Isu Cerai Terbantahkan? Momen Manis Deddy Corbuzier Sambut Sabrina Pulang Bikin Meleleh
-
Macan Tutul Berkeliaran di Hotel Lembang, Petugas Gabungan Turun Tangan
-
Cirebon Gempar! Dentuman Keras Terdengar di Seluruh Wilayah, Ini Dugaan Penyebabnya
-
Menjelajahi Paduan Rasa Timur dan Barat di Pantja Izakaya
-
Rocky Gerung Soroti Pertemuan Jokowi dan Abu Bakar BaHasyir, Sebut Ada Sinyal Tersembunyi
-
Intip Desa Olimpiade Musim Dingin: Selesai Tepat Waktu!
-
Istri Lahiran, Billy Syahputra Hadiahi Alphard Hitam Kinclong! Pesannya di Kaca Bikin Baper!
-
Emil Audero Cedera, Ini 4 Kiper Pengganti Pilihan Kluivert di Timnas Indonesia
-
Makan Bergizi Gratis Jadi Sorotan di MK, Ahli Hukum Pertanyakan Prioritas Negara
-
Kematian Diplomat Arya Daru: Polisi Akan Buka Semua Bukti CCTV ke Keluarga