Bosan dengan situasi dinding rumah yang begitu monoton dari tahun ke tahun? Mengapa tak coba mengaplikasikan wallpaper. Namun bukan wallpaper biasa, Anda juga bisa berkreasi dengan wallpaper dari koran.
Setelah usai membaca habis koran di rumah, tak ada salahnya untuk tetap menyimpan koran tersebut. Dengan sedikit kreativitas, Anda bahkan masih dapat menggunakan koran tersebut sebagai wallpaper.
Bingung mengaplikasikannya? Berikut beberapa inpirasi yang dapat Anda terapkan!
1.Langit-langit Rumah
Suara.com - Wallpaper koran dapat Anda gunakan pada area selain dinding. Salah satunya pada bagian langit-langit rumah. Langit-langit biasanya menggunakan warna putih atau gading, namun kali ini Anda dapat menempelkan koran sebagai wallpaper. Dengan demikian langit-langit Anda akan membuat rumah Anda terkesan unik.
2. Menggunakan Potongan Gambar Kecil
Selain menerapkannya di langit-langit, Anda juga dapat menggunting beberapa bagian koran menjadi lebih kecil dan teratur. Lalu Anda dapat menempelkannya pada dinding di area kamar mandi atau kamar tidur Anda.
Anda juga dapat mengkhususkan menggunting gambar atau berita yang sesuai dengan keinginan Anda. Dengan begitu, ruangan Anda akan terasa lebih memiliki tema.
3.Menggunakan Koran Utuh
Ide lainnya juga bisa berasal dari koran utuh. Gunakan utuh dan potong dalam bentuk yang sama sehingga menghasilkan pola yang lebih teratur ketimbang kedua pula tersebut di atas.
Untuk hasil yang lebih vintage, Anda dapat menggunakan kumpulan kertas koran jadul dengan warna yang sudah kekuningan. (Putri ianne Barus)
Berita Terkait
-
Cara Buat Wallpaper 3D di iOS 26, Ubah Lock Screen iPhone Jadi Android
-
5 Rekomendasi Wallpaper Dinding Kamar Tidur Romantis, Ciptakan Nuansa Intim dan Menenangkan!
-
Rahasia Memilih Wallpaper Dinding Antibakteri untuk Hunian Premium Anda
-
6 Rekomendasi Aplikasi Wallpaper Bergerak Gratis di Android, Bikin Tampilan Makin Menarik
-
Akuarium Bagusnya Ditaruh di Mana? Ini Posisi Terbaik Menurut Feng Shui, Bisa Bawa Hoki
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Purbaya: Pertumbuhan Ekonomi RI 2025 5,2 Persen, Optimistis 6 Persen di 2026
-
Harga BBM SPBU Shell, Vivo, BP Serentak Turun, Ini Daftarnya
-
Dirut BSI Komitmen Terus Tingkatkan Pelayanan Nasabah di Tahun 2026
-
Penolakan Pembayaran Tunai, Wamendag Tegaskan Uang Cash Masih Berlaku di Pasar
-
Evaluasi Target Harga BUMI Usai Investor China Ramai Lego Saham Akhir 2025
-
Starbucks Masih Akan Tutup Tokonya di Tahun 2026, PHK Karyawan Mengintai
-
Menhub Catat 14,9 Juta Orang Naik Angkutan Umum Selama Nataru
-
Tak Sekadar Bisnis, Wook Group Dorong Pembangunan Sosial di Daerah Rawan Bencana
-
Purbaya Akui Suntikan Dana SAL Rp 276 Triliun ke Bank Belum Optimal ke Ekonomi
-
Update BBM Pertamina 1 Januari 2026: Harga Pertamax dan Dex Series Turun!