Demikian halnya soal pekerjaan yang Anda miliki. Cobalah untuk selalu memikirkan sisi positifnya terlebih dahulu, dibandingkan memikirkan sisi negatifnya.
Bandingkan jika Anda selalu memikirkan sisi negatif dari pekerjaan, maka Anda tidak akan pernah merasa nyaman dan tak menutup kemungkinan akan selalu mencari pekerjaan baru saat menghadapi sebuah masalah.
Hal yang perlu Anda ingat adalah, di mana pun Anda bekerja, Anda akan selalu menemukan masalahnya sendiri. Maka yang terpenting adalah bagaimana cara kita menghadapinya dengan kepala dingin.
Syukuri Setiap yang Ada Sekarang dan Terus Berusaha
Hidup adalah tentang dinamika. Semuanya bergerak dan berubah mengikuti perkembangan yang ada. Selain itu, tidak semua yang kita inginkan bisa mudah didapatkan. Butuh upaya keras untuk meraihnya. Kuncinya, selalulah bersyukur dan jangan pernah lelah untuk terus berusaha mencapai apa yang diinginkan dan dicita-citakan.
Baca juga artikel Cermati lainnya:
6 Cara Berdamai dengan Pekerjaan Tak Sesuai Passion
Jika Mengalami 6 Ciri Ini, Segera Cari Pekerjaan Lain
Hai Milenial Workaholic! Lakukan Hal Ini agar Terhindar dari Stres
Baca Juga: Disebut Terlalu Cantik, Perempuan Ini Jadi Susah Dapat Pekerjaan
| Published by Cermati.com |
Berita Terkait
-
Intip Kemewahan 'Legacy of Love': Mengapa Perhiasan Kini Jadi Ekspresi Diri dan Seni
-
Berani Punya Passion: Gilang Juragan 99 Berani Bawa Skincare Pria ke Arena Balap
-
Dari Cangkang Kerang hingga Perhiasan Mewah: Tasya Farasya Ungkap Filosofi di Balik Koleksi Terbaru
-
Antara Passion dan Realita, Gen Z Dukung Diri Lewat Ruang Eksplorasi Baru
-
Sheila Dara Buka-bukaan soal Passion, Akui Sempat Insecure dengan Dunia Akting
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Daftar 70 Saham Force Delisting Awal 2026, Ada Emiten Sejuta Umat dan BUMN
-
Tarif Listrik Tidak Naik Hingga Maret 2026
-
8,23 Juta Penumpang Pesawat Wara-wiri di Bandara Selama Awal Nataru
-
Perhatian! Tarif Listrik Januari-Maret 2026 Tak Naik
-
Bea Keluar Batu Bara Belum Berlaku 1 Januari 2026, Ini Bocoran Purbaya
-
Tak Hanya Huntara, Bos Danantara Jamin Bakal Bangun Hunian Permanen Buat Korban Banjir
-
Purbaya Kesal UU Cipta Kerja Untungkan Pengusaha Batu Bara Tapi Rugikan Negara
-
Pembangunan 600 Huntara di Aceh Tamiah Rampung, Bisa Dihuni Korban Banjir
-
Diizinkan DPR, Purbaya Bakal Cawe-cawe Pantau Anggaran Kementerian-Lembaga 2026
-
Prediksi Harga Bitcoin dan Ethereum Tahun 2026 Menurut AI