Suara.com - PT Jasa Raharja melalui program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) menyelenggarakan vaksinasi JRku tahap 2, Jasa Raharja senantiasa terus berperan aktif dalam kegiatan untuk peningkatan kesejahteraan masyarakat tanpa terkecuali di era pandemic saat ini.
Program Vaksinasi JRku pada hari ini menjadi buktinya, kegiatan dilaksanakan di kantor Pusat PT Jasa Raharja.
Kegiatan vaksinasi JRku tahap dua ini dilakukan sebagai kelanjutan dari vaksinasi pertama yang telah dilakukan sebelumnya pada 26 Juli 2021.
Giat vaksin ini diperuntukan untuk seluruh lapisan masyarakat, dimana Jasa Raharja bersinergi dengan Biddokkes Polri dalam pelaksanaan vaksinasi ini sebagai bentuk perlindungan kepada masyarakat dan dengan tujuan menekan penyebaran Covid-19 dan upaya percepatan terbentuknya Herd Immunity.
Vaksinasi ini akan gencar dilakukan di berbagai wilayah lainnya di Indonesia dimana telah melaksanakan vaksinasi tahap pertama, salah satunya di wilayah jawa timur yang dilaksanakan di Kantor Cabang dan Kantor Perwakilan Jasa Raharja. Kegiatan vaksinasi tersebut dilakukan dengan prokol kesehatan ketat.
Direktur Utama PT Jasa Raharja Member of Indonesia Financial Group (IFG), Rivan Achmad Purwantono menyatakan, bahwa vaksinasi ini adalah bagian vaksinasi secara nasional dan merupakan wujud kepedulian Jasa Raharja kepada masyarakat dengan harapan dapat meningkatkan vaksinisasi kepada seluruh lapisan masyarakat sehingga menciptakan Herd Immunity yang semakin baik.
“Harapan kami program vaksin JRKu ini dapat membantu upaya pemerintah dalam mempercepat vaksinasi bagi seluruh lapisan masyarakat.Dengan sinergi dari semua unsur pemerintah ini diharapkan akan mempercepat terwujudnya masyarakat sehat dan tentunya pemulihan ekonomi nasional menuju Indonesia maju,” tutup Rivan.
Berita Terkait
Terpopuler
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 5 Oktober: Ada 20.000 Gems dan Pemain 110-113
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Kedua 6-12 Oktober 2025
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
Siapa Artem Dolgopyat? Pemimpin Atlet Israel yang Bakal Geruduk Jakarta
-
Seruan Menggetarkan Patrick Kluivert Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V60 Lite 4G vs vivo V60 Lite 5G, Kenali Apa Bedanya!
-
Dana Transfer Dipangkas, Gubernur Sumbar Minta Pusat Ambil Alih Gaji ASN Daerah Rp373 T!
-
Menkeu Purbaya 'Semprot' Bobby Nasution Cs Usai Protes TKD Dipotong: Perbaiki Dulu Kinerja Belanja!
Terkini
-
Pertamina Klaim Masih Negosiasi dengan SPBU Swasta soal Pembelian BBM
-
Bahlil: BBM Wajib Dicampur Etanol 10 Persen
-
Didesak Beli BBM Pertamina, BP-AKR: Yang Terpenting Kualitas
-
BPKH Buka Lowongan Kerja Asisten Manajer, Gajinya Capai Rp 10 Jutaan?
-
Menkeu Purbaya: Jangan Sampai, Saya Kasih Duit Malah Panik!
-
Purbaya Kasih Deadline Serap Anggaran MBG Oktober: Enggak Terpakai Saya Ambil Uangnya
-
BKPM Dorong Danantara Garap Proyek Carbon Capture and Storage
-
Mengenal Kalla Group: Warisan Ayah Jusuf Kalla yang Menjadi Raksasa Bisnis Keluarga dan Nasional
-
Uang Primer Tumbuh 18,6 Persen, Apa Penyebabnya?
-
IHSG Sempat Cetak Rekor Level Tertinggi 8.200, Ternyata Ini Sentimennya