Suara.com - Sebagai seorang pemilik bisnis, pernahkah Anda membayangkan apa yang akan terjadi pada bisnis Anda 10 tahun kedepan? Dengan kondisi bisnis yang Anda alami saat ini, bisakah bisnis Anda bertahan? Atau bahkan dalam 1 tahun kedepan saja Anda meragukan kemampuan Anda sebagai pemilik bisnis untuk memajukan bisnis?
Kenyataannya berdasarkan survei yang dilakukan oleh Michael E. Gerber, penulis buku bisnis top dunia, bahwa dari 100 bisnis yang didirikan oleh pemilik bisnis, dalam 10 tahun kemudian yang bertahan hidup hanya 4% saja. Artinya 96% dari bisnis yang dibangun gagal.
Lalu bagaimana dengan bisnis Anda? Bisakah bisnis Anda bertahan hingga 10 tahun kedepan? Apakah bisnis Anda bisa masuk dalam golongan 4% bisnis yang sukses atau 96% bisnis yang gagal?
Global Awards Winning Business Coach, Coach Yohanes G. Pauly mengatakan bahwa salah satu faktor agar bisnis bisa bertahan hingga 10 tahun kedepan adalah pemilik bisnis harus melalui 3 tangga untuk menuju entrepreneurs sejati, dimana 2 diantaranya adalah jebakan!
Apa sajakah 3 tangga menuju entrepreneurs sejati tersebut?
Tangga 1: Business Operator
Tangga 1 merupakan tangga jebakan yaitu business operator atau operator bisnis Maksudnya adalah kondisi dimana pemilik bisnis berpikir sudah menjadi entrepreneur padahal sebenarnya tidak, tapi malahan bekerja inside the business. Walaupun pemilik bisnis memiliki karyawan namun hampir seluruh pekerjaan masih dikerjakan oleh si pemilik bisnis.
Pemilik bisnis yang terjebak dalam tangga jebakan 1: business operator memiliki gejala:
· Pemilik bisnis adalah sistem didalam bisnis
Baca Juga: Modal Usaha Membangun Bisnis Kos-kosan, Jangan Asal Keluar Uang
· Pemilik bisnis terpaksa harus bekerja 2 shift dalam sehari
· Pemilik bisnis masih harus curi-curi kerja di weekend
· Ada hubungan langsung antara kesehatan pemilik bisnis dengan profit di bisnis.
Tangga 2 : Business Manager
Merupakan tangga jebakan kedua dimana pemilik bisnis bekerja in the business karena sudah berani merekrut mahal untuk karyawan yang levelnya lebih tinggi, seperti supervisor atau manager, namun ternyata kinerja karyawan dengan level tinggi ini tidak bagus dan tetap harus didorong dahulu untuk bekerja, tidak memiliki inisiatif sendiri.
3 gejala pemilik bisnis terjebak di tangga jebakan 2:
Berita Terkait
-
Kelola Segudang Investasi dan Bisnis, Berapa Harta Kekayaan Yusuf Mansur?
-
Harga Bitcoin Anjlok, Industri Kripto Cemas
-
3 Tips Memilih Partner Usaha, Harus Profesional!
-
Drama Rikuoh: Jatuh Bangun Pabrik Sepatu Tabi dalam Menjalankan Bisnis
-
Pakar Ekonomi: Panja DPR Soal Investasi Telkomsel ke GoTo Bisa Ganggu Rencana Bisnis BUMN
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Lebih Rendah, Ekonomi Indonesia Diramal Mentok 5,2 Persen di 2026
-
IHSG di Titik Krusial, Tetap Berpotensi Rebound Meski Waspada Koreksi Lanjutan
-
Terhubung Judol, 5.284 Akun QRIS Ditutup!
-
5 Fakta Kasus Timothy Ronald dan Dugaan Penipuan Kripto MANTA Network
-
Target Lifting Minyak Pertamina di 2025 Terlampaui, Pakar Bilang Begini
-
Harga Saham RMKE Ditarget 10.000, Ini Profil Pemiliknya
-
IBOS EXPO 2026 Siap Digelar Awal Tahun, Buka Peluang Bisnis dan Dorong Pertumbuhan Wirausaha
-
Lowongan Magang Bank BTN Terbaru Januari 2026, Terbuka untuk Semua
-
BRI Peduli Dukung Komitmen Kelola Sampah Modern Melalui Dukungan Operasional
-
Kementerian PU Bangun Sekolah Rakyat Tahap II di 104 Lokasi