Suara.com - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada penutupan perdagangan sore ini berhasil ditutup menguat setelah hampir tiga hari bergerak negatif.
Mengutip data RTI pada Kamis (14/7/2022), IHSG berhasil menguat ke zona hijau dengan ditutup naik 0,73 persen atau meningkat 49 basis poin ke level 6.690.
Sebelumnya, IHSG bergerak dari batas bawah di level 6.607 hingga batas atas pada level 6.700 setelah dibuka pada level 6.632.
Penguatan indeks didukung kenaikan saham sektor industri 2,28 persen, sektor energi 0,85 persen, saham sektor consumer non cyclicals 0,64 persen, sektor infrastruktur 0,57 persen, dan sektor teknologi 0,54 persen.
Sementara itu, pelemahan melanda saham sektor keuangan 0,83 persen, sektor properti 0,61 persen dan sektor material dasar 0,31 persen.
Sebanyak 207 saham naik, 295 saham turun, dan 177 saham stagnan. Frekuensi saham ditransaksikan sebanyak 911.855 kali dengan total volume perdagangan sebanyak 14,640 miliar saham senilai Rp 10,594 triliun.
Saham-saham yang tergolong top gainer antara lain saham AIMS naik 60 point atau menguat 24,00 persen ke level 310. LPLI menguat 16,15 persen atau bertambah 42 point ke level 302.
Selanjutnya saham ASHA menguat 16,12 persen atau naik 40 point ke level 288. RAJA menguat 14,91 persen atau naik 85 point ke level 655. DGNS yang naik 40 point atau menguat 13,33 persen ke level 340.
Sementara itu saham-saham yang tergolong top losser antara lain saham WIRG melemah 40 point atau 6,95 persen ke level 535. BEBS melemah 6,94 persen atau koreksi 330 point ke level 4.420.
Baca Juga: IHSG Loyo Lagi ke Level 6.632
Selanjutnya saham TRGU terkoreksi 35 point atau melemah 6,93 persen ke level 470. MRAT turun -20 point atau melemah 6,89 persen ke level 270. PSKT melemah 4 point atau turun 6,89 persen ke level 54.
Di sisi lain, Indeks LQ45 tercatat menguat 1,29 persen ke level 948. Sedangkan, JII naik 1,42 persen ke level 573.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
Terkini
-
Harga Perak Tembus Rekor, Analis Mulai Nyalakan Tanda Peringatan
-
Target Saham DEWA: Analis Beri Rekomendasi, Tapi Catatan BEI Respon Sebaliknya
-
IHSG Diproyeksi Rebound Hari Ini: DEWA Masuk Saham Rekomendasi, Cek Selengkapnya
-
10 Orang Terkaya di Dunia Januari 2026, Jensen Huang Resmi Masuk Jajaran
-
Janji Percepat Bangun Huntara, Menteri PU: Tak Ada Warga Aceh Tinggal di Tenda Saat Ramadan
-
Penjelasan Kelola Dana Negara Rp200 T, Tegaskan Menkeu Tertipu Bank Himbara Hoaks
-
Berita Soal Rp200 Triliun Menguap Dipastikan Hoaks, Kemenkeu dan BRI Jamin Dana Aman
-
Begini Spesifikasi Huntara di Aceh Tamiang untuk Korban Bencana
-
Impor Tapioka Masih Tinggi, Pengusaha: Bukan Karena Stok Kurang, Tapi Harga Lebih Murah
-
5 Fakta Isu Menteri Keuangan Purbaya Tertipu Bank Himbara Rp200 Triliun